DPD PBB berikan bantuan sembako untuk anak Seminari terpapar Pandemi Covid-19

- 24 Maret 2021, 12:31 WIB
DPD PBB berikan bantuan sembako untuk anak Seminari terpapar Pandemi Covid-19
DPD PBB berikan bantuan sembako untuk anak Seminari terpapar Pandemi Covid-19 /Portalbangkabelitung

Portalbangkabelitung.Com- Ketua DPD (Dewan Perwakilan Daerah) PBB (Persatuan Batak Bersatu), Nicolas A Rumapea Spd, turut prihatin dengan adanya dugaan anak-anak seminari yang terpapar Pandemi Covid-19.

"Dengan adanya dugaan tersebut kami turut prihatin dan juga telah memberikan bantuan sembako kepada pihak seminari," ungkap ketua DPD PBBkepada Portalbangkabelitung.com Pada hari Rabu, 24 Maret 2021 pukul 3 sore bertempat di Seminari Khatolik jalan Sungai selan.

Baca Juga: DPD IMM BABEL selenggarakan Dialog Kebangsaan Sebagai Kegiatan Puncak Milad IMM Ke 57 Tahun

Disampaikan pula olehnya seluruh anggota PBB turut perihatin atas dugaan anak-anak seminari terpapar Pandemi covid-19.

"Perkembangannnya sudah ada perubahan dan perkembangan kesehatan anak-anak yang terpapar, kita memberikan bantuan sembako suka rela dari anggota PBB DPD Babel. Sesuai dengan moto PBB Solidaritas, Tolerasi, Rukun Gotong rotong, Satu Rasa Satu Jiwa NKRI Harga Mati," Ujarnya.

Baca Juga: 50 Sampai 100 Sekolah di Jakarta Akan Uji Coba Sekolah Tatap Muka, Wagub : Kami Masih Mengkaji

Pengurus seminari Romo Stanis, Romo Kamilus duha, Berterima kasih atas bantuan sembako dari Pemuda Batak bersatu.

"Mudah-Mudahan Pemuda Batak bersatu semakin jaya di Babel dan selalu turut dalam seluruh kegiatan atau permasalahan sosial yang terjadi," tutupnya.***

Editor: Muhammad Tahir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x