Update: Harga Timah Bangka Belitung Belum Stabil, Cek Harga Terbaru Bulan Juli 2022 di Sini!

- 22 Juli 2022, 08:23 WIB
Ilustrasi grafik turun naik
Ilustrasi grafik turun naik /Foto: Pixabay/Geralt/

Dengan satuan kontrak sebesar 5 metrik ton per lot dalam USD. Kualitas timah yang diperdagangkan sebanyak 5 mutu.

Baca Juga: Harga Timah Bangka Belitung Hari Ini 6 Juli 2022, Simak Info Lengkapnya!

Kualitas tersebut yang dibedakan berdasarkan kandungan timbal dan tingkat kemurnian timah minimum 99.90%.

Pergerakan harga timah harian berdasarkan perdagangan timah di ICDX pada 20 Juli 2022 menunjukkan angka yang cukup baik

Produk dengan kode TIN4NINE yang sebelumnya berada di angka US$ 25.260/Lot pada tanggal 20 menjadi US$ 26.010/Lot

Baca Juga: CEK Harga Timah Bangka Belitung Per Kg Terkini, Anjlok Lagi?

TINPB050 US$ 25.010/Lot mengalami kenaikan sebesar US$ 750 menjadi US$ 25.760/Lot

TINPB100 mengalami kenaikan sebesar US$ 750 menjadi US$ 25.610/Lot, sebelumnya ada di harga US$ 24.860/Lot.

TINPB200 US$24.810/Lot, menjadi US$ 25.560/Lot setelah mengalami kenaikan US$ 750

TINPB300 US$ 24.760/Lot mengalami kenaikan yang cukup besar yaitu US$ 1.359 menjadi US$ 25.510/Lot

Halaman:

Editor: Muhammad Tahir

Sumber: ICDX


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x