Daftar Hewan Asli Bangka Belitung, Hewan Langkah dan Hampir Punah di Babel

- 7 Februari 2023, 01:00 WIB
Mentilin Hewan Endemik Bangka Belitung.
Mentilin Hewan Endemik Bangka Belitung. /

Ayam hutan banyak hidup di hutan Bangka Belitung, namun kini ayam hutan telah langka dan dilindungi.

5. Kancil atau Pelanduk

Pelanduk atau Kancil adalah hewan menyusui berkuku genap yang termasuk ke dalam marga Tragulus.

Serta hewan ini masuk ke dalam familia Tragulidae yang berarti ia berkerabat dekat dengan kijang dan rusa.

Binatang ini menjadi hidangan favorit masyarakat Bangka Belitung sejak dulu, namun kini mengingat kelangkaannya, maka binatang ini telah dilindungi.

Baca Juga: Legenda Asal Mula Nama Pulau Bangka

6. Mentilin atau Tarsius

Mentilin adalah primata dari genus Tarsius, suatu genus monotipe dari famili Tarsiidae, ordo Tarsiiformes.

Hewan ini kini hidup dengan jumlah terbatas di kawasan Asia Tenggara salah satunya adalah di Bangka Belitung.

Hewan yang aktif di malam hari ini termasuk fauna ikonik di Bangka Belitung, serta dilindungi keberadaannya.

Baca Juga: Peluang Usaha di Bangka Belitung Paling Menggiurkan, Real Estate hingga Kuliner Sangat Menjanjikan Keuntungan

7. Musang Kuning Hitam

Musang ini memiliki warna kelabu kecokelatan hingga cokelat pucat kekuningan di bagian atas tubuhnya.

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: Youtube DeHaen Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x