Peringati Hari Kesaktian Pancasila, Erzaldi Anggap Sebagai Siap Dalam Berbagai Ancaman

- 1 Oktober 2020, 13:03 WIB
Gubernur Erzaldi bersama Forkompinda Babel ikuti upacara peringati Hari Kesaktian Pancasila
Gubernur Erzaldi bersama Forkompinda Babel ikuti upacara peringati Hari Kesaktian Pancasila /Humas Pemprov. Babel

Pemerintah selalu menekankan kepada masyarakat sejak dini untuk hidup berdampingan dan memelihara harmonisasi negeri."

karena, terdiri dari berbagai suku bangsa dan agama. Dengan keragaman ini, masyarakat harus tetap menjaga keharmonisan sehingga negeri kita ini akan aman jauh dan perpecahan," tuturnya.

Pemahaman terus diberikan kepada masyarakat baik melalui pendidikan.

Pertemuan-pertemuan bentuk khusus dalam rangka meningkatkan karakter kehidupan berbangsa dan bernegara kita dengan berpedoman kepada Pancasila. ***

 

Halaman:

Editor: Muhammad Tahir

Sumber: Website Pemprov Babel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x