5 Obat Sakit Gigi Yang Tersedia Di Kimia Farma Beserta Harganya

- 22 Juni 2021, 16:09 WIB
5 Obat Sakit Gigi Yang Tersedia Di Kimia Farma Beserta Harganya
5 Obat Sakit Gigi Yang Tersedia Di Kimia Farma Beserta Harganya /Pixabay/Pavel Danilyuk

Portalbangkabelitung.com-  Sakit gigi tidak hanya membuat ngilu saat mengunyah makanan, lebih parah lagi bisa membuat sakit kepala dan demam.

Rasa sakit ini disebabkan dengan adanya lubang pada gigi yang semakin membesar dan dapat mempengaruhi saraf.

Agar bisa teratasi dengan baik, berikut kami rekomendasikan obat sakit gigi terbaik dan paling ampuh yang bisa kamu beli di Kimia Farma beserta harganya !

Baca Juga: Yamaha Keluarkan Motor Sport Retro Classic Pujaan Hati Masyarakat India, Baca Untuk Tau Spesifikasinya !

1. Ibuprofen

Ibuprofen adalah golongan obat-obatan yang mampu meringankan rasa sakit dan meredakan inflamasi atau peradangan.

Dalam hal ini, ibuprofen mampu menghambat enzim memproduksi senyawa Prostaglandin yang merupakan penyebab peradangan dan rasa sakit.

Baca Juga: Spesifikasi Nokia 7610 5G, Handphone Terbaru Milik Nokia Yang Dirumorkan Akan Segera Rilis

Ibuprofen tidak bisa langsung dikonsumsi dalam keadaan perut kosong karena akan melukai lambung.

Harga: Rp 5.000 – Rp 15.000

Halaman:

Editor: Ryannico

Sumber: Tokopedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x