5 Ciri Jika Anda Kejam ke Diri Sendiri, Sadari Segera Sebelum Terlambat!

- 17 Februari 2022, 17:27 WIB
5 Tanda Jika Anda Kejam ke Diri Sendiri
5 Tanda Jika Anda Kejam ke Diri Sendiri /

Portalbangkabelitung.com-Banyak orang tidak menyadari bahwa mereka merasa baik-baik saja terhadap apa yang telah mereka lakukan terhadap diri sendiri.

Banyak yang berfikir bahwa hal-hal untuk mengenal diri sendiri lebih dalam, merupakan sesuatu yang tidak perlu dilakukan oleh banyak orang.

Padahal kondisi tersebut merupakan hal utama yang wajib diketahui oleh setiap individu.

Baca Juga: Waspada! 8 Tanda-tanda Tubuh Kamu Simpan Banyak Racun, Nomor 5 Paling Sering Dihadapi

Kenapa bisa begitu?, karena semakin Anda acuh terhadap diri sendiri, maka semakin besar peluang Anda untuk menyakiti diri Anda sendiri.

Sebab itu pula, apabila Anda tidak menyadarinya dari sekarang, maka keadaan ini akan bisa berdampak ke faktor psikis bahkan lingkungan sekitar Anda.

Lalu sadari hal-hal penting tersebut sejak dini, bahwa tanpa disadari Anda telah kejam terhadap diri sendiri.

Baca Juga: Kenali Bahasa Tubuh Tanda Seseorang Sedang Berbohong, Berikut Enam Trik Jitunya!

 

Pada artikel ini akan membahas beberapa perihal seseorang telah kejam atau jahat pada diri sendiri.

1. Tidak suka menerima kekurangan

Kondisi seperti ini pasti sering dialami oleh setiap individu tanpa terkecuali, tidak suka menerima kekurangan diri sendiri merupakan sesuatu yang tanpa disadari Anda telah jahat ke diri sendiri.

Baca Juga: Gaya Rambut Jisoo BLACKPINK Pada Serial Snowdrop Mulai Jadi Tren di Kalangan Wanita Korea Selatan

Akibat dari hal ini, akan membuat seseorang menjadi malu atau minder saat berhadapan  dengan orang lain, apabila anda masih sayang diri Anda maka berubahlah, tunjukan kepercayaan diri anda dengan positif ke diri sendiri dan orang lain.

 

2. Selalu jadi pribadi yang gak enakan

Memang hal ini terdapat di beberapa kondisi seseorang yang tidak bisa berkata "tidak" pada teman atau lingkungan di sekitarnya.

Baca Juga: Ria Ricis Buat Baju Pengantin dengan Konsep Tradisional Modern, Designer: Mereka Sudah Fitting!

Pada perihal ini, seseorang hanya berkata "iya" saja, karena mereka tidak dapat menolak apa yang diminta lingkungan pada dirinya.

Padahal dalam hati ingin sekali berkata "tidak" namun susah untuk diucapkan karena tidak ingin menyakiti temannya.

Mulai sekarang cobalah untuk berkata "tidak" jika hal tersebut tidak sesuai keinginan Anda.

Baca Juga: 10 Bahan Alami Hilangkan Uban, Tak Perlu Pusing Semua Bahan Ada di Dapur !

Apabila Anda masih berprilaku demikian, maka hal tersebut dapat membuat fisik dan psikis anda lelah.

3. Merasa takut untuk meminta bantuan

Manusia adalah makhluk sosial yang tidak bisa selalu melakukan pekerjaan dengan sendiri di setiap saat.

Baca Juga: Penelitiaan Baru, Ahli Bedah Amerika Serikat Lakukan Transplantasi Ginjal Babi ke Tubuh Manusia

Salah besar jika Anda merasa takut atau tidak perlu untuk meminta bantuan kepada orang lain.

Karena merasa tidak enak akan merepotkan rekan Anda, yang akhirnya membuat Anda merasa takut untuk meminta bantuan.

Tidak masalah apabila ingin meminta bantuan kepada rekan Anda, apabila terdapat kondisi di mana ada sesuatu yang penting yang tidak dapat dikerjakan sendiri.

Baca Juga: 6 Manfaat Cabai untuk Kesehatan Tubuh, si Merah yang Bikin Ketagihan

4. Merendahkan diri sendiri

Dalam kasus ini yang paling bahaya adalah bukan orang lain yang merendahkan diri sendiri. namun Anda sedirilah yang melakukan tindakan tersebut.

Hal ini dapat terjadi, saat Anda tidak percaya diri terhadap kemampuan yang ada di dalam diri anda sendiri.

Baca Juga: 6 Cara Alami Menumbuhkan Jambang dengan Cepat. Murah dan Permanen!

Padahal Anda sendiri memiliki kemampuan yang bagus untuk ditunjukan kepada masyarakat di luar sana.

Mulai sekarang hilangkan rasa itu, tunjukan bahwa anda yang terbaik dan memiliki kemapuan yang luar biasa untuk ditunjukan kepada dunia.

5. Acuh terhadap kesehatan diri

Baca Juga: Ternyata Begini Hukum Menjilat Kemaluan Istri dalam Islam, Buya Yahya Berikan Penjelasan Lengkap!

Kondisi ini sangat penting diperhatikan oleh setiap masyarakat di dunia.

Karena terlalu memaksakan diri untuk selalu melakukan segala aktifitas berat tanpa peduli dengan waktu istirahat.

Maka tanpa sadar Anda telah merugikan diri sendiri untuk masa sekarang dan masa depan Anda nantinya.

Baca Juga: Link Beli Tiket Konser Saranghaeyo Indonesia 2022, Berikut Infonya!

Oleh sebab itu tidak masalalah jika Anda berhenti sejenak apabila merasa lelah terhadap sesuatu pekerjaan yang mungkin tidak dapat dikerjakan dengan waktu singkat.

Jangan terlalu memakskan diri anda jika ujung-ujungnya akan berdampak pada kesehatan.***

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Editor: Dea Megaputri

Sumber: Berbagai Sumber


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x