Sumatera Barat Jadi Penyumbang Terbesar Virus Corona di Pulau Sumatera

27 Oktober 2020, 20:48 WIB
Ilustrasi Covid-19./ /Pixabay/Bruno/Pixabay/Bruno*/

Portalbangkabelitung.com- Dari laporan dari Kemenkes RI dan BNPB Indonesia.

Pada Selasa 27 Oktober 2020 hingga pukul 12.00 WIB telah diperiksa sebanyak 37.438  spesimen.

Hasil pemeriksaan tersebut, hari ini terdapat penambahan 3.520 kasus terbaru.

Baca Juga: RAMALAN ZODIAK Hari Ini 28 Oktober 2020: Mari Ciptakan Keberuntungan

Sehinga total positif virus corona di Indonesia sampai saat ini telah mencapai angka 396.454 orang.

Dan pada laporan hari ini terdapat 10 provinsi dengan penambahan kasus baru di atas 100. Masing-masing sebagai berikut:

Baca Juga: Ramalan Zodiak Selasa 27 Oktober 2020: Hidup dan Cinta Dalam Kebahagiaan

1. DKI Jakarta 781

2. Jawa Barat 390

3. Jawa Tengah 316

Baca Juga: Wisata Unik, Pantai Temboko Lehi Adalah Pantai Berair Panas di Indonesia

4. Sumatera Barat 313

5. Jawa Timur 289

6. Riau 246

7. Sulawesi Selatan 205

Baca Juga: RAMALAN ZODIAK Hari Ini 28 Oktober 2020: Mari Ciptakan Keberuntungan

8. Banten 124

9. Kalimantan Timur 123

10. Kepulauan Riau 103

Baca Juga: Ramalan Zodiak Selasa 27 Oktober 2020: Hidup dan Cinta Dalam Kebahagiaan

Sebagaimana diberitakan Fix Pekanbaru pada 27 Oktober 2020.

Dimuat dengan judul "Hari Ini Sumatera Barat Jadi Penyumbang Terbesar Virus Corona di Pulau Sumatera".

Namun, disisi lain, ada 6 provinsi dengan tambahan kasus baru dibawah 10 dan ada 1 provinsi yang tidak mengalami penambahan kasus positif corona, yaitu Papua.

Baca Juga: Wisata Unik, Pantai Temboko Lehi Adalah Pantai Berair Panas di Indonesia

Kasus sembuh pada hari Selasa ini bertambah sebanyak 4.576 pasien.

Sehingga total pasien sembuh ada sebanyak 322.248.

Sedangkan Kasus kematian sampai hari ini totalnya menjadi sebanyak 13.512 kasus.

Baca Juga: RAMALAN ZODIAK Hari Ini 28 Oktober 2020: Mari Ciptakan Keberuntungan

Disampaikan juga data suspek sebanyak 169.479 kasus.

Update data ini diambil dari 502 kabupaten kota di 34 provinsi.

Berdasarkan data hari ini pula, maka Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) dengan 313 kasus baru.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Selasa 27 Oktober 2020: Hidup dan Cinta Dalam Kebahagiaan

Telah menjadi penyumbang virus corona terbesar atau nomor 1 di Pulau Sumatera dari Kemenkes RI, BNPB Indonesia***(Didi Kurnia/Fix Pekanbaru)

Editor: Suhargo

Sumber: Fix Pekanbaru

Tags

Terkini

Terpopuler