Oktober akan Terjadi Fenomena Alam Hujan Meteor, Yuk Catat Tanggal Puncaknya

- 18 Oktober 2021, 22:06 WIB
 Oktober akan Terjadi Fenomena Alam Hujan Meteor, Yuk Catat Tanggal Puncaknya
Oktober akan Terjadi Fenomena Alam Hujan Meteor, Yuk Catat Tanggal Puncaknya /Pixabay/D_Van_Rensburg

Portalbangkabelitung.com- Di bulan Oktober ini akan ada fenomena alam yang menakjubkan.

Fenomena ini yaitu fenomena astronomi berupa hujan meteor.

Hujan meteor ini diperkirakan akan terjadi pada pekan ke tiga Oktober 2021.

Catat tanggal fenomena hujan meteor turun yang bisa disaksikan oleh mata telanjang.

Baca Juga: Ungkapan Hati Richard Kyle saat Tahu Jessica Iskandar dan Vincent Veerhag akan Menikah
Dilansir dari laman Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional ( LAPAN), akan ada dua jadwal terjadinya puncak hujan meteor di Oktober 2021 ini.

Hujan meteor ini saat fenomena ini berlangsung akan ada pemandangan yang menakjubkan.

Hal ini merupakan salah satu maha karya Tuhan yang telah menciptakan.

Pertama, puncak hujan meteor yang bernama Epsilon Geminid yang terjadi pada 18-19 Oktober 2021.

Baca Juga: Link Nonton dan Download Drama China 'Rebirth For You' Episode 1- Tamat Sub Indo di We TV, Awas Baper!
Tak hanya itu ada lagi meteor Orionid yang akan terjadi pada 21-22 Oktober 2021 ini.

Bagi yang ingin menyaksikan pemandangan hujan meteor ini yaitu bisa melihatnya pada pukul 23.00 WIB.

Halaman:

Editor: Muhammad Tahir

Sumber: LAPAN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x