Kaesang Gandeng Hotman Paris Hadapi Ubedilah, Rocky Gerung Beri Apresiasi

- 28 Januari 2022, 22:46 WIB
Pengacara kondang, Hotman Paris ikut menyoroti pemindahan ibu kota ke Kalimantan dan pertanyakan nasib Jakarta ke depannya.
Pengacara kondang, Hotman Paris ikut menyoroti pemindahan ibu kota ke Kalimantan dan pertanyakan nasib Jakarta ke depannya. /Instagram @hotmanparisofficial

Portalbangkabelitung.com- Pengamat politik Rocky Gerung mengomentari spekulasi yang berkembang terkait putra Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Putra Jokowi, Kaesang Pangarep diwacanakan menggandeng pengacara kondang Hotman Paris Hutapea.

Hotman Paris Hutapea dikabarkan menjadi pengacara Kaesang Pangrep untuk menghadapi laporan Ubedilah di KPK.

Baca Juga: Demam Ghozali, Facebook Dan Instagram Kini Kembangkan Fitur NFT

Menurut Rocky Gerung, Kaesang memilih jalan yang tepat dengan menggandeng pengacara sekelas Hotman Paris Hutapea untuk menghadapi laporan Ubedilah.

“Iya itu berita enak, bukan berita gembira sih, berita enak. Karena akhirnya ini bakal dibuka ke publik karena Kaesang juga mengerti bahwa ini soal hukum (sehingga) jangan terlalu lama, nanti keluarga Presiden Jokowi terganggu psikologinyakan,” kata Rocky dalam video yang diunggah di channel YouTube Rocky Gerung Official.

Rocky Gerung juga menyebutkan jika para buzzer agar tidak ikut campur dalam urusan tersebut.

Baca Juga: Bupati Maluku Tengah Buka Suara Terkait Konflik 2 Desa Di Maluku

“Jadi mulai sekarang, buzzer-buzzer itu diam saja, karena prosesnya udah dibawa ke jalur yang benar, formil,” kata Rocky Gerung.

Kaesang Pangarep dan Gibran Rakabuming
tersandyng kasus dugaan korupsi, kolusi, nepotisme (KKN).

Menurut Rocky Gerung, Gibran dan Kesang berpotensi melakukan KKN dan tindak pencucian uang.

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: YouTube Rocky Gerung Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x