Ini Sejarah Bangka Belitung, Penghasil Timah Terbesar di Indonesia

- 27 Agustus 2022, 19:27 WIB
Fakta unik tentang Bangka Belitung
Fakta unik tentang Bangka Belitung //Instagram @anindyaphalita

Berdasarkan UU Nomor 27 Tahun 2000 wilayah Kota Pangkalpinang, Kabupaten Bangka dan Kabupaten Belitung menjadi Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, dengan Pejabat Gubernur pertama Drs Amur Muhasyim SH dan Ketua DPRD pertama H. Emron Pangkapi (Bang Emran).

Baca Juga: Berakhirnya Bangka Expo 2022 : Yuk, Kenalan Wisata Air Terjun Desa Dalil Kepulauan Bangka Belitung

Selanjutnya sejak tanggal 27 Januari 2003 Provinsi Kepualauan Bangka Belitung mengalami pemekaran wilayah dengan menambah 4 Kabupaten baru yaitu Kabupaten Bangka Barat, Bangka Tengah, Belitung Timur dan Bangka Selatan.***

Halaman:

Editor: Dea Megaputri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x