Kisah Sejarah Asal Usul Bengkulu Yang Wajib Diketahui Masyarakat, Menilik Cerita Terdahulu

- 7 Agustus 2023, 18:35 WIB
Tugu Thomas Parr di Bengkulu, Kisah Sejarah Asal Usul Bengkulu Yang Wajib Diketahui Masyarakat, Menilik Cerita Terdahulu/ foto: wikipedia/
Tugu Thomas Parr di Bengkulu, Kisah Sejarah Asal Usul Bengkulu Yang Wajib Diketahui Masyarakat, Menilik Cerita Terdahulu/ foto: wikipedia/ /

Baca Juga: Benarkah Martabak Berasal Dari Bangka? Simak Asal Usul dan Sejarah Makanan Bercita Rasa Manis Warisan Tionghoa

Dulunya, Bengkulu merupakan hutan belantara yang dihuni oleh binatang buas yang sangat berbahaya.

Dalam cerita sejarah, Nantu Kesumo disebutkan adalah sosok orang  yang memiliki kekuatan hingga bisa bertahan hidup di hutan belantara yang dihuni banyak hewan buas.

Hamparan hutan yang begitu luas belum ada penduduk selain Nantu Kesumo dan teman-temannya.

Suatu hari dibangunlah sebuah perkampungan di hutan tersebut dan desa tersebut diberi nama Tanah Tinggi.

Baca Juga: Asal Usul dan Sejarah Bojonegara, Ternyata Berkaitan Dengan Cerita Bajak Laut!

Salah satu tanaman yang ada di hutan tersebut adalah pohon bangka yang mirip dengan pohon pinang.

Dengan bentuknya yang dinilai aneh, suatu hari penduduk melihat pohon bangka tersebut hanyut dari hulu sungai.

Para penduduk desa Tanah Tinggi pun berbondong-bondong menyaksikan pohon bangka yang bentuknya melingkar dari pangkal hingga ke akar yang hanyut dari hulu.

Baca Juga: Asal Usul Sejarah Ngawi Mengandung Unsur Edukasi, Ternyata Menyimpan Kisah Seperti Ini

Nah, pristiwa hanyutnya pohon bangka dari hulu itulah yang menjadi sejarah nama Kota Bengkulu.

Jadi asal usul sejarah dari nama Kota Bengkulu yakni berasal dari 2 kata yaitu 'bangka' dan 'hulu'.

Saat ini Bengkulu sudah menjadi salah satu provinsi di Pulau Sumatera yang banyak dikenal di Negara Indonesia.

Halaman:

Editor: Dea Megaputri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah