Krenyos, Kuliner Khas Yogyakarta yang Tak Banyak Orang Tahu Kelezatannya

- 9 Maret 2021, 00:47 WIB
Memasak Krenyos
Memasak Krenyos /Nurlaela/Aksara Jabar/

Dikarenakan Krenyos ini terbuat dari lemak, bagi kamu yang memiliki kolesterol, harus mempersiapkan obat peluruh kolesterol atau kamu bisa mengontrol porsi krenyos yang kamu makan. 

Krenyos ini bisa kamu cicipi di Warung Makan Sate Klatak Mak Adi yang terletak di Jalan Imogiri KM. 10, tak jauh dari Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) Imogiri. Sekitar 30 menit dari Kota Yogyakarta.

Baca Juga: 5 Pilihan Destinasi Wisata Jogja yang Bikin Kamu Betah

Sebagaimana artikel ini telah terbit di media aksarajabar.pikiran-rakyat.com dengan judul "Krenyos, Makanan Unik yang Patut Dicoba Para Penjajal Kuliner Yogyakarta" yang tayang pada Minggu, 21 Februari 2021.***(Aksara Jabar/Siti Nurlaela Hanifah)

Halaman:

Editor: Muhammad Tahir

Sumber: Aksara Jabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah