8 Objek Wisata di Banjarmasin, Kalimantan Selatan yang Wajib Kamu Datangi, Bikin Liburanmu Makin Berkesan

- 22 Mei 2023, 09:34 WIB
Bukit Rimpi Pelaihari /Instagram/@_jazuliahmad_
Bukit Rimpi Pelaihari /Instagram/@_jazuliahmad_ /

Portalbangkabelitung.com - 8 Objek Wisata di Banjarmasin, Kalimantan Selatan yang Wajib Kamu Datangi, Bikin Liburanmu Makin Berkesan.

Banjarmasin merupakan kota yang dijuluki kota seribu sungai karena dikelilingi oleh sungai, bahkan kota ini juga memiliki pasar tradisional yang mengapung di atas sungai Barito.

Bukan hanya pasar apung, ternyata kota Banjarmasin masih memilliki banyak objek wisata yang wajib dikunjungi disaat liburan.

Baca Juga: Bagaimana Cara Usaha Mikro Kecil dan Menengah 'UMKM' Menghadapi Persaingan? Contoh UMKM di Tempat Tinggal

Yuk simak 8 objek wisata di Banjarmasin, Kalimantan Selatan yang wajib kamu kunjungi di saat liburan.

  1. Museum Wasaka

Objek wisata ini wajib sekali kamu kunjungi bersama si kecil karena memiliki nilai sejarah yang tinggi.

Museum ini masih menyimpan berbagai benda bersejarah dari zaman penjajahan seperti tombak, cermin hingga kamera.

  1. Bukit Rimpi

Bukit Rimpi dikenal dengan New Zealand nya Banjarmasin karena memiliki hamparan rumput hijau yang menyejukkan mata.

Baca Juga: Kondisi Pandemi Covid-19 Sekarang Sistem Manajemen K3 'Keselataman dan Kesehatan Kerja' Perlu Dilaksanakan

Halaman:

Editor: Dea Megaputri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x