Jangan Sampai Gagal, Berikut Kisi-Kisi Soal Materi CPNS 2021

- 27 Maret 2021, 18:00 WIB
ilustrasi/ syarat seleksi CPNS 2021 yang Akan Dibuka April Nanti
ilustrasi/ syarat seleksi CPNS 2021 yang Akan Dibuka April Nanti / /Antara/Andreas Fitri Atmoko/Dokumentasi PotensiBisnis.com

1. Pelayanan publik, dengan tujuan mampu menampilkan perilaku keramahtamahan dalam bekerja yang efektif agar bisa memenuhi kebutuhan dan kepuasan orang lain sesuai dengan tugas dan wewenang yang dimiliki,

2. Jejaring kerja, dengan tujuan mampu membangun dan membina hubungan, bekerja sama, berbagi informasi dan berkolaborasi dengan orang lain secara efektif,

3. Sosial Budaya, dengan tujuan mampu beradaptasi dan bekerja efektif dalam masyarakat majemuk (terdiri atas beragam agama, suku, budaya dan sebagainya),

4. Teknologi informasi dan komunikasi, dengan tujuan mampu memanfaatkan teknologi informasi secara efektif untuk meningkatkan kinerja ,

5. Profesionalisme, dengan tujuan mampu melaksanakan tugas dan fungsi sesuai dengan tuntutan jabatan.

Artikel ini telah terbit di media Portal Jember dengan judul "Kisi-Kisi Soal CPNS 2021, Sudah Waktunya untuk Mempersiapkan Diri" yang tayang pada 27 Maret 2021.***
(Portal Jember/Nalendra Yogeswara)

Halaman:

Editor: Ryannico

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah