Bunyi Panca Prasetya Korpri yang Dibacakan Setiap Peringatan Hari Korpri 29 November

- 14 November 2021, 12:33 WIB
Bunyi Panca Prasetya Korpri yang Dibacakan Setiap Peringatan Hari Korpri 29 November
Bunyi Panca Prasetya Korpri yang Dibacakan Setiap Peringatan Hari Korpri 29 November /Twibbonize.com

Kami Anggota Korps Pegawai Republik Indonesia adalah insan yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berjanji:
1.   Setia dan taat kepada negara kesatuan dan pemerintah Republik Indonesia yang berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945;
2.   Menjunjung tinggi kehormatan bangsa dan negara,serta memegang teguh rahasia jabatan dan rahasia negara;
3.   Mengutamakan kepentingan negara dan masyarakat di atas kepentingan pribadi dan golongan;
4.   Memelihara persatuan dan kesatuan bangsa serta kesetiakawanan Korps Pegawai Republik Indonesia;
5.   Menegakkan kejujuran, keadilan, dan disiplin serta meningkatkan kesejahteraan dan profesionalisme.

Itulah tadi tujuan didirikannya Korpri serta Panca Prasetya Korpri.***

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: p4tkboe.kemdikbud.go.id.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah