7 Pahala yang Tak Pernah Putus dan Tetap Mengalir Walau Ruh Tak Lagi di Badan

- 1 Desember 2021, 11:15 WIB
Ilustrasi 7 Pahala yang Tak Pernah Putus dan Tetap Mengalir Walau Ruh Tak Lagi di Badan
Ilustrasi 7 Pahala yang Tak Pernah Putus dan Tetap Mengalir Walau Ruh Tak Lagi di Badan /Pixabay /Jörg Vieli

Portalbangkabelitung.com- 7 Pahala yang tak akan terputus, salah satunya orang yang mengajarkan ilmu.

Setiap muslim pasti menginginkan pahala yang tak terbatas. Mengingat tujuan akhir kehidupan ini adalah surga, dan pahala merupakan salah satu tiket untuk menuju surga.

Semua manusia di muka bumi ini nantinya akan berkumpul di Padang Mahsyar dan dihitung amal perbuatanannya, pahala dan dosa pada Yaumul Hisab.

Baca Juga: Surat Al-Kafirun: Asal Mula 'Asbabun Nuzul' dan Kebiasaan-kebiasaan Rasulullah SAW Saat Membacanya

Baca Juga: Faedah Surat Al-Kafirun 'Orang-orang Kafir' Lengkap dengan Bacaan Arab, Latin, dan Terjemahannya

Nah, bagaimana cara mendapatakan pahala yanh tak terputus.

Ternyata Rasulullah SAW pernah bersabda tentang pahala yang tak terputus. Apa saja?

Dilansir Portalbangkabelitung.com dari Instagram daily.sunnah_, berikut 7 pahala yang tak terputus.

Baca Juga: Terjemahan Surat Al-Kafirun Ayat 1 sampai 6, Surat Pendek yang Turun di Mekah

Dari Anas Radhiyallahu anhu, Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:⁣

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x