Dalam Hal Apa Saja Komputer Membantu Anda Dalam Pembelajaran? Berikut Penjelasannya

- 29 Mei 2023, 11:53 WIB
Ilustrasi  Saat ini, penggunaan komputer dalam pembelajaran sudah menjadi suatu hal yang biasa. Diskusikanlah dalam sesi 8 ini, dalam hal apa saja komputer membantu Anda dalam pembelajaran?
Ilustrasi Saat ini, penggunaan komputer dalam pembelajaran sudah menjadi suatu hal yang biasa. Diskusikanlah dalam sesi 8 ini, dalam hal apa saja komputer membantu Anda dalam pembelajaran? /

Perangkat pembelajaran yang dimaksud adalah beberapa aplikasi atau platform yang tersedia di komputer.

Baca Juga: Cara UMKM Untuk Menghadapi Persaingan Yang Semakin Ketat, Inilah Contoh UMKM di Sekitar Tempat Tinggal

Peran komputer dalam menyediakan materi atau bahan ajar inilah yang dimaksud dengan perangkat pembelajaran.

4. Sebagai sarana yang mampu mengajarkan berpikir logis

Dengan perkembangan teknologi digital seperti komputer akan mendorong peserta didik dapat berpikir lebih kritis dan logis.

Pemanfaatan komputer dalam pembelajaran akan membuat peserta didik lebih berpikir logis dengan banyaknya informasi yang diperoleh.

Baca Juga: Apakah Dalam Kondisi Pandemi Covid-19 Sistem Manajemen K3 Masih Perlu Dilaksanakan? Berikut Penjelasannya

Demikianlah penjelasan dalam hal apa saja komputer membantu peserta didik dalam pembelajaran. ***

Halaman:

Editor: Dea Megaputri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x