Latihan Soal Essay IPS Materi Indonesia dari Masa Kemerdekaan hingga Reformasi Kelas 9 Bab 4, Jawaban Lengkap

- 5 September 2023, 18:38 WIB
Latihan Soal Essay IPS Materi Indonesia dari Masa Kemerdekaan hingga Reformasi Kelas 9 Bab 4, Jawaban Lengkap
Latihan Soal Essay IPS Materi Indonesia dari Masa Kemerdekaan hingga Reformasi Kelas 9 Bab 4, Jawaban Lengkap /Pexels.com / Pixabay/

- Kondisi perekonomian yang tidak stabil akibat dari utang luar negeri swasta yang sangat besar dan berjangka pendek.

- Sistem perbankan di Indonesia yang masih lemah.

Baca Juga: Rangkuman Bahasa Indonesia Kelas 7 Bab 1 Menulis Teks Laporan Hasil Observasi Semester 1

- Krisis ekonomi yang berpengaruh pada kondisi politik yang kurang sehat.

4. Bagaimanakah perkembangan kehidupan sosial masyarakat Indonesia dalam bidang pendidikan dan kesejateraan masyarakat sejak masa kemerdekaan hingga reformasi? 

Jawaban: Pada masa reformasi, pemerintah dapat memberdayakan ekonomi masyarakat kecil dan menengah guna berkembang dan meningkatkan ekonomi Negara Indonesia. Selain itu, pemerintah juga memberikan kesempatan belajar untuk masyarakat umum yang belum memperoleh pendidikan sepenuhnya.

Baca Juga: KUMPULAN Soal PG IPA Kelas 9 Bab 1 Semester 1 Materi Sistem Reproduksi Manusia Beserta Kunci Jawaban

5. Bagaimanakah upaya-upaya yang dilakukan oleh pemerintah pada masa Orde Baru dan masa Reformasi untuk melestarikan kekayaan budaya Indonesia?

Jawaban: Memberikan pemahaman atau edukasi kepada masyarakat, dengan harapan sumber daya manusia yang tersedia dapat meningkatkan kualitas dan memajukan kebudayaan lokal. Memperkenalkan kebudayaan local kepada kelompok kelompok yang ada di wilayah sekitar agar semakin paham tentang pentingnya melestraikan kebudayaan yang dimiliki.

Demikianlah 5 contoh soal essay mapel IPS kelas 9 Bab 4 Indonesia dari masa kemerdekaan hingga masa reformasi semester 1.***

Halaman:

Editor: Dea Megaputri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah