Cek Sekarang! Kemendikbud Bagikan Kuota Internet Gratis

- 7 Oktober 2020, 10:36 WIB
Ilustrasi proses belajar jarak jauh.
Ilustrasi proses belajar jarak jauh. /Pexels.com/Ketut Subiyanto

Yuk simak rinciannya sebagaimana diberitakan Mantrasukabumi.pikiran-rakyat.com dalam artikel, "Tak Kunjung Dapat Kouta Internet Gratis dari Telkomsel? Tenang Berikut Cara dan Jadwal Pencairannya".

Rincian kuota internet gratis yang diberikan adalah sebagai berikut:

1. Peserta didik jenjang PAUD mendapatkan kuota internet gratis sebesar 20 GB/30 hari yang terdiri dari 5 GB kuota internet Kemendikbud dan 15 GB kuota belajar Kemendikbud.

Baca Juga: KAIROS: Tayang Perdana 26 Oktober 2020, Berikut Poster Karakter dari Pemeran Utamanya!

2. Peserta didik jenjang SD hingga Sekolah Menengah mendapatkan kuota internet gratis sebesar 35 GB/30 hari yang terdiri dari 5 GB kuota internet Kemendikbud dan 30 GB kuota belajar Kemendikbud.

3. Pendidik jenjang PAUD hingga Sekolah Menengah mendapatkan kuota internet gratis sebesar 42 GB/30 hari yang terdiri dari 5 GB kuota internet Kemendikbud dan 37 GB kuota belajar Kemendikbud.

4. Dosen hingga Mahasiswa mendapatkan kuota internet gratis sebesar 50 GB/30 hari yang terdiri dari 5 GB kuota internet Kemendikbud dan 45 GB kuota belajar Kemendikbud.

Kuota internet pendidikan merupakan kuota gabungan antara kuota internet Kemendikbud (semua jaringan) dan kuota belajar Kemendikbud. Kuota belajar Kemendikbud terdiri dari kuota pendidikan, kuota conference, dan kuota chat.

Baca Juga: Hampir 40 Negara Menuntut Tiongkok Menghormati HAM Uighur

Kuota pendidikan mencakup: Google Classroom, Zenius, Rumah Belajar, Quipper, Cakap, Bahaso, AyoBlajar, Kippin School 4.0, Sekolahmu, Udemy, Duolingo, video meeting edukasi Birru, Ruangguru, Kelas Pintar, dan aplikasi online belajar lainnya serta ratusan portal e-learning kampus dan sekolah.

Halaman:

Editor: Ryannico

Sumber: Mantrasukabumi.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x