Bingung Mau Bisnis Apa? Berikut Bisnis yang Masih Jarang di Indonesia

- 21 Februari 2021, 20:38 WIB
Ilustrasi Inovasi Bisnis
Ilustrasi Inovasi Bisnis /Michal Jarmoluk-Pixabay.com

Portalbangkabelitung.com – Ditengah sulitnya perekonomian akibat pandemi COVID-19, kita tentunya perlu sering-sering memutar otak untuk tetap bertahan hidup.Salah satunya adalah dengan berbisnis.

Saat ini banyak sekali jenis usaha yang dapat dibangun, seperti membuat produk makanan atau minuman, membuka online shop, dan sebagainya.

Namun, usaha-usaha tersebut saat ini sudah dijalani oleh banyak orang. Membuka usaha memang tidaklah mudah, selain memikirkan modal usaha kita harus paham mengenai segmen pasar dan juga kompetitor.

Baca Juga: Raghad Saddam Hussein Menyatakan Kemungkinan Terjun Ke Dunia Politik

Selain itu, membuka sebuh usaha kita harus mengetahui peluang tentang kebutuhan konsumen di masa kini dan masa mendatang.

Seperti yang telah kita ketahui, banyaknya orang yang berlomba-lomba untuk membuka usaha membuat persaingan semakin keras. Pastian kalian harus memiliki ide bisnis yang harus berbeda.

Kira-kira apa saja ide bisnis yang masih jarang ada di Indonesia namun juga dapat mengundang banyak konsumen?
Berikut berbagai ide baru yang dilansir dari Youtube 'Belajar Berbisnis': 

Baca Juga: Akibat Banjir, Warga Jakarta Mengungsi, Anies: Ada Warga yang Terkonfirmasi Positif Covid-19

1. Bisnis sewa ayam

Mungkin hal ini terdengar sangat aneh, namun percayakah anda bisnis seperti ini sangat banyak dilakukan oleh warga negara maju. Chicago merupakan kota yang mencetuskan ide bisnis ini.

Halaman:

Editor: Abdul Fakih

Sumber: Ringtimes Banyuwangi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x