Cara Membangun Bisnis dari Nol? Pelajari Trik Mudah Membangun Usaha dari Nol Tanpa Harus Takut Gagal

- 18 Desember 2022, 04:51 WIB
Membangun Usaha atau Bisnis dari Nol Menjadi Untung Maksimal.
Membangun Usaha atau Bisnis dari Nol Menjadi Untung Maksimal. /Pexels/Andrea Piacquadio

Portalbangkabelitung.com- Memulai bisnis dari nol memang bukan hal yang mudah untuk dilakukan. Terlebih lagi dengan keterbatas modal dan juga pemahaman. 

Menbangun usaha dari nol? Lantas bagaimana cara paling ampuh untuk membuat bisnis rintisan dari nol menjadi growt dan terus tumbuh? 

Berikut beberapa hal yang perlu diperhatikan ketika membangun bisnis dari nol agar tidak berakhir bangkrut. 

Baca Juga: Mau Untung Besar? Cek 9 Ide Bisnis dan Peluang Usaha di Pinggir Jalan Menjelang Tahun Baru 2023

Cara paling terbaik untuk memulai bisnis dari nol menurut Raymod Chin adalah Keep The Planning Very Simple. Berbeda dengan zaman dulu yang memulai bisnis harus dengan rencana A sampai Z.

Bisnis yang akan sukses adalah bisnis yang dilakukan secara cepat dan mendapat feedbak sehingga memerlukan rencana yang lebih simple agar bisa segera di eksekusi.

Apa itu bisnis?

Bisnis didefinisikan sebagai organisasi untuk mencari profit dengan menjual jasa atau produk. Lalu bagaimana cara untuk memulai bisnis tersebut dari nol?

Baca Juga: Rekomendasi Wisata Kuliner di Pangkalpinang Babel, Paling Legendaris dan Melegenda di Bangka Belitung

1. Perlu Ide

Langkah pertama yaitu adalah ide untuk memulai bisnis jenis apa yang akan dilakukan. Di bisnis canvas terdapat banyak komponen seperti business planning, legal, HR management, credit check, financial control dan lain-lain. Namun disederhanakan menjadi 3 komponen yaitu product, marketing dan operation.

2. Product.

Dalam bisnis harus memiliki offer atau sesuatu yang ditawarkan untuk konsumen. Product terbagi menjadi 2 kategori yaitu goods atau barang fisik dan services atau jasa.

Hal yang harus diperhatikan dari produk yaitu unit economis yaitu adalah harga modal agar dapat mengetahui profit yang didapatkan.

Baca Juga: Daftar Aplikasi Resmi Terdaftar OJK untuk Investasi dan Jual Beli Saham Paling Aman dan Mudah Digunakan

3. Marketing

Hal paling krusial dalam bisnis yang baru mulai yaitu marketing atau produk agar segera mendapatkan feedback untuk mengetahui produk yang dibutuhkan.

Marketing dibagi menjadi 2 yaitu inbound yaitu seperti melakukan promosi melalui sosmed, sedangkan outbond yaitu bagaimana kita mengejar konsumen secara kontak langsung untuk membeli.

4. Operation

Operation ini adalah cara kita untuk menjalankan dan mempertahankan bisnis. Bisnis harus dilakukan dengan sistem bukan berdiri sendiri, agar bisnis tersebut dapat berkembang.

Baca Juga: Asal Usul Nama Minangkabau Sumatera Barat hingga Sejarah Asal Mula Minangkabau Padang

Hal terpenting untuk memulai bisnis yaitu melakukan planning atau rencana dan segera membuat produk atau MVP (Minimum Variable Product).

Itulah kiat-kiat membangun bisnis dari nol agar bisa tumbuh dan terus menghasilkan keuntungan. Pahami cara membangun usaha dari nol ini dengan mudah.***

Editor: Suhargo

Sumber: Youtube Raymond Chin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x