Makan Siang Dijamin Nikmat, Inilah Resep Ayam Panggang Sambal Matah yang Praktis!

- 24 Februari 2021, 10:01 WIB
Resep ayam panggang sambal matah yang enak, mudah, dan mantap rasanya.
Resep ayam panggang sambal matah yang enak, mudah, dan mantap rasanya. /Tangkap layar YouTube.com/Kokiku.TV
  • 3 sdm kecap manis
  • Mentega secukupnya

Langkah-langkah memasak:

Baca Juga: Mengintip Kampung Adat Naga, Kampung yang Dilirik Dunia untuk Kajian Antropologi!

1. Lumuri daging ayam dengan bawang putih dan ketumbar bubuk. Marinasi selama kurang lebih 30 menit.

2. Siapkan wadah, masukkan cabai rawit merah, bawang merah, dan serai. Tambahkan minyak kelapa dan uleni hingga tercampur merata.

3. Siapkan loyang, letakkan daging ayam yang telah dimarinasi di atasnya.

Baca Juga: Tewaskan Warga Sipil, Myanmar Dapat Kecaman Dari Berbagai Negara

4. Olesi daging ayam menggunakan kecap manis dan masukkan ke dalam oven. Panggang hingga matang.

5. Setelah matang, olesi ayam panggangdengan mentega.

6. Terakhir, tambahkan sambal matah yang sudah siap di atas ayam panggang.

Baca Juga: Video Penyambutan Jokowi di Maumere Viral, Begini Kata Istana

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah