Hilangkan Bau, Ternyata Deodoran Bisa Digunakan di Area Tubuh Lain Selain Ketiak

- 7 Maret 2021, 14:48 WIB
Foto deodoran semprot //Pixabay
Foto deodoran semprot //Pixabay /Foto deodoran semprot //Pixabay/

Portalbangkabelitung.com – Bau ketiak sangatlah mengganggu. Biasanya orang akan menggunakan deodoran agar ketiak tidak mengeluarkan bau yang menyengat khususnya kaum pria.

Gunakan deodoran setiap hari sebelum melakukan aktivitas Anda di luar rumah. Tentu dengan ketiak yang tidak berbau, membuat Anda lebih percaya diri dalam menjalani hari.

Pilihlah deodoran yang sesuai dengan kondisi kita. Biasanya deodoran pria dan wanita berbeda yang dijual di pasaran.

Baca Juga: Agar Imun Tubuh Meningkat, Dapatkan Tidur Berkualitas Dengan 5 Tips Ini

Meski demikian, sesungguhnya deodoran yang Anda miliki di rumah juga memiliki manfaat untuk bagian tubuh lainnya.

Berikut ini beberapa bagian tubuh yang bisa Anda manfaatkan dengan deodoran agar terasa lebih wangi sebagaimana dilansir dari Kabar Besuki:

1. Telapak Kaki
Hampir setiap orang menghabiskan waktu beraktivitas dengan menggunakan sepatu atau sandal yang mungkin menimbulkan bau keringat tidak sedap serta kuman yang menempel pada bagian telapak kaki.

Anda dapat membersihkan bagian telapak kaki dengan menggunakan deodoran setiap saat, dan ini juga membuat telapak kaki Anda terasa lebih segar dan wangi.

Baca Juga: Ditinjau Langsung Oleh Menparekraf, Likupang Siap Jadi Tuan Rumah Indonesia Triathlon Series 2021

2. Paha bagian Dalam
Kaki kita bisa berkeringat ketika terkena suhu yang sangat panas sehingga dapat menyebabkan Anda merasa gatal, iritasi, dan lecet.

Halaman:

Editor: Ryannico

Sumber: Kabar Besuki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x