Tips Jitu Mengolah Daging Kambing Agar Tidak Bau Prengus Untuk Hidangan Idul Adha 2021 yang Istimewa

- 17 Juli 2021, 09:02 WIB
Tips Mengolah Daging Kurban Idul Adha 2021/Pixabay/u_rt5bvly/
Tips Mengolah Daging Kurban Idul Adha 2021/Pixabay/u_rt5bvly/ /

Portalbangkabelitung.com- Tak lami umat Islam di seluruh dunia akan memperingati Hari Raya Idul Adha 2021 atau 1442 H. 

Hari Raya Idul Adha diperingati setiap tanggal 10 Dzulhijjah atau tanggal 20 Juli 2021 pada tahun ini.

Pada hari raya ini, umat muslim disunahkan untuk menunaikan ibadah kurban dan lebih utama menyembelih langsung sendiri.

Adapun hewan yang biasanya dikurbankan umat muslim di Indonesia ini adalah kambing dan sapi. 

Beberapa orang lebih memilih menyantap daging sapi daripada daging kambing. Hal ini disebabkan oleh bau prengus yang terdapat pada daging kambing.

Baca Juga: Bingung Mengolah Daging Kambing? Ini Resep Idul Adha 2021: Sate Buntel Kambing yang Enak dan Anti Bau Prengus

Baca Juga: Mesra! Rizky Billar dan Lesti Kejora Menjelang Idul Adha 2021 Siapkan Sapi Kurban, Pasangan Romantis!

Ternyata bau prengus dapat hilang loh ketika dimasak, bagaimana caranya?

Dirangkum Portalbangkabelitung.com dari berbagai sumber, berikut tips jitu mengolah daging kambing agar tidak bau prengus.

1. Direbus tanpa dicuci terlebih dahulu

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x