6 Cara Efektif Atasi Rasa Pedas di Mulut

- 20 Oktober 2021, 15:01 WIB
Ilustrasi makanan pedas.
Ilustrasi makanan pedas. /Pixabay/ Sharonang

Capsaicin merupakan molekul basa maka senyawa asam pada air lemon atau jeruk dapat membantu menetralkan aktivitas molekulnya.

6. Makan coklat

Kita ketahui bahwa coklat memiliki rasa manis karena banyak mengandung banyak gula. Selain mengandung gula, coklat juga mengandung susu.

Perpaduan yang pas untuk mengatasi rasa pedas di mulut dengan cepat.

***

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah