7 Pertanyaan Tes Psikologi, Cara Istri Mengetahui Suami Selingkuh

- 15 Agustus 2022, 08:02 WIB
ilustrasi pasangan: 7 Pertanyaan Tes Psikologi, Cara Istri Mengetahui Suami Selingkuh
ilustrasi pasangan: 7 Pertanyaan Tes Psikologi, Cara Istri Mengetahui Suami Selingkuh /

Namun, jika jawaban suami mengarah pada anggapan bahwa selingkuh itu tidak normal. Karena dapat menyakiti hati yang lain, kemungkinan suami tidak selingkuh. 

Baca Juga: Ternyata Ini Motif Suami Selingkuh dari Sang Istri!

  1. Apakah Tindakan Selingkuh itu Bisa Dimaafkan? 

Memaafkan bukanlah hal yang mudah. tidak semua orang dapat memaafkan pasangannya yang selingkuh. 

dari pertanyaan ini jika suami menjawab bahwa selingkuh merupakan yang bisa dimaafkan, dan selanjutnya berjanji tidak mengulangi lagi. 

Jika suami menjawab seperti itu, bisa jadi selingkuh bukan hal serius baginya. Namun, jika suami menjawab tidak kemungkinan suami tidak selingkuh, atau pernah diselingkuhi.

Baca Juga: 3 Penyebab Suami Selingkuh dan Cara Istri Mengatasinya

  1. Kamu Nggak Selingkuh Kan?

Ketika mendapati perubahan pada suami, dan mulai merasa kecurigaan. Ajukan pertanyaan yang spontan ini.

Pertanyaan spontan dan to the point seperti ini dapat mendeteksi keterkejutan pada suami. Suami yang selingkuh, ketika mendapatkan pertanyaan seperti ini akan terkejut, dan salah tingkah. 

Suami yang selingkuh, akan berusaha untuk mengalihkan pertanyaan tersebut. Namun, bila dia menjawab dengan cepat dan meyakinkan dengan ucapan 'tidak' bisa jadi hubungan aman. 

Baca Juga: Alasan Pria atau Suami Selingkuh dari Pasangannya, Istri Wajib Tahu!

Halaman:

Editor: Muhammad Tahir

Sumber: YouTube Bunda Nasecha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x