10 Ide Menu Bekal Anak Sekolah SD yang Sehat dan Mengenyangkan, Anak Dijamin Suka!

25 Januari 2023, 06:54 WIB
ilustrasi bekal. 10 Ide Menu Bekal Anak Sekolah SD yang Sehat dan Mengenyangkan, Anak Dijamin Suka! /pexels/antoni shkraba

Portalbangkabelitung.com- 10 Ide menu bekal anak sekolah SD yang sehat dan mengenyangkan, anak dijamin suka.

Menyiapkan bekal anak sekolah SD menjadi tantangan tersendiri bagi orang tua.

Pasalnya, sebagian anak yang masih sekolah SD pilih-pilih soal makanan.

Sebagai orang tua harus pintar-pintar mencari ide -ide bergizi yang benar-benar akan dinikmati anak-anak dan tentu habis dimakan.

Baca Juga: Sejarah Asal Mula Nama Kota Palembang, Asal Usul Ibukota Sumatera Selatan Indonesia

Bekal anak sekolah SD bukan hanya mengenyangkan, namun juga harus sehat agar pertumbuhan anak dapat optimal.

Tentu dalam bekal anak sekolah SD, harus tersedia seperti karbohidrat, protein hewani ataupun nabati, vitamin, dan juga serat.

Bukan hal mudah namun bukan juga hal sulit untuk menyiapkan bekal anak sekolah SD.

Berikut Portalbangkabelitung.com sajikan, 10 ide menu bekal anak sekolah SD yang sehat dan mengenyangkan, anak dijamin suka.

Baca Juga: Plesir Beach Bar, Tempat Healing Baru di Pantai Pasir Padi Pangkal Pinang, Vibes Kayak Liburan di Bali

1. Menu 1
- Nasi
- Sayur sawi tumis
- Omelet
- Semur ayam
- Buah Melon

2. Menu 2
- Roti Isi (ayam, selada, telur)
- Wortel rebus
- Buncis Rebus
- Buah Melon
- Puding Coklat

Baca Juga: Keindahan 10 Air Terjun di Bangka Belitung, Wajib Dikunjungi Bagi Pecinta Alam

3. Menu 3
- Nasi Goreng
- Telur Mata Sapi
- Ayam Goreng
- Timun dan Tomat (pelengkap)
- Buah pisang

4. Menu 4
- Nasi
- Chicken Katsu
- Salad Sayur
- Buah Semangka

Baca Juga: Asal Usul Kota Sungailiat Bangka Belitung yang Unik, Telah Ada Sejak 1766 M

5. Menu 5
- Nasi Aroma
- Ikan Nila Saus Tiram
- Cah Sawi
- Tempe Goreng
- Buah Melon

6. Menu 6
- Nasi merah
- Capcai
- Tahu Goreng
- Ayam Goreng
- Buah jeruk

Baca Juga: Resep Original Fufu Asli Afrika dari Singkong, Begini Cara Membuatnya

7. Menu 7
- Roti isi (selada, tomat, telur, ayam katsu)
- 3 Buah-buahan (Melon, semangka, jeruk)

8. Menu 8
- Nasi
- Sop Daging (kentang, wortel, kol, daging sapi)
- Tahu asam manis
- Puding mangga

9. Menu 9
- Nasi hijau
- Tumis buncis wortel
- Bola-bola tempe
- Ikan asam manis
- Buah nanas

10. Menu 10
- Roti isi coklat keju
- Puding alpukat
- Buah nanas, melon, semangka
- Yogurt

Berikut tadi 10 ide menu bekal anak sekolah SD. Semoga bermanfaat.***

 

Editor: Suhargo

Tags

Terkini

Terpopuler