Tak Selalu Mengenaskan, Berikut Beberapa Keuntungan Menjadi Jomblo

- 9 September 2021, 00:33 WIB
Ilustrasi jomblo yang fokus bekerja. Pixabay /Comefreak/
Ilustrasi jomblo yang fokus bekerja. Pixabay /Comefreak/ /

Baca Juga: Link Nonton Drakor 'LOST' Episode 2 Sub Indo, Masa Sulit yang Romantis Bikin Baper Penonton! Download Sekarang

Hal ini disebabkan karena jomblo tidak memiliki “beban” dan tanggung jawab lebih terhadap pasangannya sehingga dapat berfokus untuk menjaga hubungan dengan teman, keluarga, atau tetangga.

Hal ini karena jomblo memiliki banyak kesempatan untuk bergaul dan tidak memiliki kekangan apapun.

3. Cenderung tidak pusing dengan keuangannya

Baca Juga: Kenali Ciri-Ciri Toxic Relationship Dan Cara Mengatasinya

Saat seseorang menikah atau memiliki pasangan, maka ia akan cenderung mengeluarkan uang ekstra.

Bagi yang sudah menikah dan punya anak, mereka akan berfokus mengumpulkan uang untuk biaya keperluan rumah tangga, pendidikan, dan kesehatan pasangan serta anak.

Tak bedanya dengan yang masih berstatus pacaran, biasanya mereka akan mengumpulkan uang ekstra untuk memberikan surprise, kado ulangtahun, atau perayaan hubungan setiap bulan.

Baca Juga: Bukan Dengan Uang Atau Status Sosial, Ini Cara Sederhana Untuk Memperkuat Personal Branding

Hal tersebut membuat orang yang telah menikah atau memiliki pasangan cenderung mengeluarkan uang lebih banyak dibandingkan dengan mereka yang jomblo.

Sehingga tidak heran jika jomblo cenderung tidak akan pusing dengan keuangannya kecuali untuk keperluan pribadi seperti sandang, pangan, papan.

Halaman:

Editor: Suhargo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah