Jangan Bayar Zakat Fitrah di Hari Ini, Simak Waktu Makruh Hingga Haram Tunaikan Kewajiban Anda

- 19 Maret 2024, 19:35 WIB
Jangan Bayar Zakat Fitrah di Hari Ini , Simak Waktu Makruh Hingga Haram Tunaikan Kewajiban Anda
Jangan Bayar Zakat Fitrah di Hari Ini , Simak Waktu Makruh Hingga Haram Tunaikan Kewajiban Anda /baznasmuarojambi.or.id/

PORTAL BANGKA BELITUNG-Jangan bayar zakat fitrah di hari yang lewat dari hari yang diwajibkan.

Pembayaran zakat fitrah di waktu yang bukan seharusnya itu sebut makruh atau haram.

Makruh merupakan kegiatan hukum Islam yang dilarang namun tidak terdapat konsekuensi bila melakukannya.

Baca Juga: Kapan Bayar Zakat Fitrah, Ini Waktu Tepat Bersihkan Harta dan Dosa di Bulan Ramadhan

Jadi jangan sia-siakan amal puasa Anda akibat ketidaktahuan dalam hal membayar zakat fitrah.

Para ulama dan ahli fiqih telah menentapkan pembagian waktu zakat fitrah dari wajib hingga haram.

Berikut penjelasan hari untuk menunaikan kewajiban sebagai umat muslim di bulan suci Ramadhan.

Baca Juga: Syarat Wajib Bayar Zakat Fitrah di Bulan Ramadhan, Berikut 3 Ketentuannya

1. Waktu Mubah, yaitu pada awal Ramadan hingga menjelang akhir Ramadan

Halaman:

Editor: Dea Megaputri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x