Bangka Belitung Miliki Cadangan Thorium 'Nuklir Hijau' sebagai Sumber Energi yang Sangat Berguna

- 13 Desember 2022, 09:00 WIB
Cadangan Thorium di Bangka Belitung.
Cadangan Thorium di Bangka Belitung. /pexels/pixabay/

Hal ini diketahui oleh pemburu dari China yang akhirnya membeli Tailing itu dari penambang liar dengan harga yang sangat murah. Yaitu sekitar Rp 3.000 - Rp 5.000 per kilogram.

Baca Juga: Penuhi Kebutuhan Vitamin dan Mineral Selama Bulan Ramadhan Dengan Jus Wortel Jeruk, Berikut Resepnya

Padahal harganya melonjak di pasar internasional hingga mencapai 1000 US Dollar atau 14,5 juta rupiah per kilogram. Belum diketahui terkait kapan dimulainya Penambangan Thorium di Pulau Bangka ini.

Akan tetapi menggantikan sumber energi yang berasal dari minyak bumi dengan Thorium tidaklah mudah.***

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: Youtube INFORIGO tv


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x