Kenali Dexamethasone Harsen, Obat Pereda Nyeri Dan Mengatasi Peradangan Sendi

- 22 Juni 2021, 16:28 WIB
Ilustrasi Nyeri Sendi
Ilustrasi Nyeri Sendi /

Portalbangkabelitung.com- Dexamethasone Harsen/Holi biasanya digunakan untuk meredakan peradangan, mengatasi radang sendi, radang di kulit, reaksi alergi yang berat, penyakit autoimun, atau asma.

Dexamethasone Harsen/Holi tergolong obat kortikosteroid, memiliji cara kerja mirip dengan hormon steroid yang dihasilkan oleh tubuh.

Obat ini memiliki efek sebagai antiperadangan dan penurunan sistem kekebalan tubuh (imunosupresif).

Baca Juga: 5 Obat Sakit Gigi Yang Tersedia Di Kimia Farma Beserta Harganya

Selain itu, obat ini juga digunakan dalam pengobatan berbagai kondisi peradangan yang tersedia dalam bentuk kaplet 0,5 mg dan 0,75 mg, serta suntik.

Namun peringatan bagi Anda yang sedang menyusui, jangan menggunakan obat ini tanpa berkonsultasi dulu dengan dokter.

Penggunaan Dexamethasone Harsen/Holi harus sesuai dengan resep dokter.

Baca Juga: Yamaha Keluarkan Motor Sport Retro Classic Pujaan Hati Masyarakat India, Baca Untuk Tau Spesifikasinya !

Untuk Dexamethasone Harsen/Holi kaplet dapat dikonsumsi sesudah makan untuk mencegah sakit maag.

Minumlah Dexamethasone Harsen/Holi kaplet dengan bantuan segelas air putih untuk menelan kaplet.

Halaman:

Editor: Ryannico

Sumber: Alo Dokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x