Ayo Buruan! Simak Ketentuan dan Persyaratan Penerimaan Bintara Polri 2021

- 24 Maret 2021, 11:13 WIB
Pembukaan pendaftara  Bintara Polri 2021
Pembukaan pendaftara Bintara Polri 2021 /polresjakbar

Portal Bangka Belitung- Polri kembali membuka penerimaan Bintara Polri tahun 2021.

Rekrutmen ini merupakan penerimaan calon Bintara Polri yang apabila lolos akan berpangkat Brigadir Polisi Dua (Bripda) dengan melalui pendidikan pembentukan Bintara Polri.

Pendaftaran Bintara Polri ini bisa diikuti oleh seluruh Warga Negara Indonesia. Bagi yang sudah memenuhi syarat, Anda bisa langsung mendaftarkan diri melalui website polri.go.id.

Baca Juga: Ayo Segera Daftarkan Diri! Rekrutmen Bintara Polri 2021 Kembali Dibuka Bagi Lulusan SMA/SMK

Untuk lebih jelasnya, berikut cara pendaftaran Pri 2021 secara online:

a. Bagi pendaftar kunjungi website penerimaan anggota Polri dengan alamat website polri.go.id

b. pendaftar memilih jenis seleksi Terpadu Bintara Polri pada halaman utama website (Jika mengalami kesulitan, minta bantuan dari panitia daerah);

Baca Juga: Riza Patria Mengaku Terganggu dengan Hasil Survei IPI Tunjuk Anies di Posisi Pertama Presiden 2024

c. mengisi form registrasi yang berkaitan dengan identitas pendaftar, memasukkan NIK yang telaht terdaftardi Disdukcapil, identitas orang tua dan keterangan lain sesuai format dalam website;

d. pendaftar wajib memberikan data yang benar dan akurat pada form registrasi online, mengecek dengan teliti data yang dimasukkan dalam form registrasi;

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: Polri.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x