Usut Tuntas Bom Bunuh Diri, Begini Perintah Kapolri kepada Kadensus 88

- 28 Maret 2021, 15:35 WIB
Kepolisian mengatakan jika bom yang terjadi di Gereja Katedral, Makassar mempunyai daya ledak yang tinggi.
Kepolisian mengatakan jika bom yang terjadi di Gereja Katedral, Makassar mempunyai daya ledak yang tinggi. /ANTARA FOTO/Abrian Abhe/wpa/foc/

"Setelah kita dapatkan hasil olah TKP dan kita mengetahui rangkaian sumber ledakan apakah berupa suatu bom apakah itu bom high eksplosif atau low itu bagian Densus 88 sehingga kita bisa mengetahui jaringan mana dan apa dalam kasus ini," kata Argo.

Artikel ini telah terbit di media Pikiran-rakyat.com dengan judul "Selidiki Ledakan Bom di Gereja Katedral Kapolri Perintahkan Kadensus 88 ke Makassar" yang tayang pada Minggu, 28 Maret 2021.*** (Pikiran-Rakyat/Muhammad Rizky Pradila)

 

Halaman:

Editor: Muhammad Tahir

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah