Jabar Juara Umum PON XX Papua 2021, Ridwan Kamil Bocorkan Tips Pembinaan Atlet di Wilayahnya

- 16 Oktober 2021, 18:34 WIB
Kontingen Jawa Barat juara umum PON XX Papua, Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil membagikan tips pembinaan atlet di wilayahnya.
Kontingen Jawa Barat juara umum PON XX Papua, Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil membagikan tips pembinaan atlet di wilayahnya. /Humas Jabar/Doc. Pikiran rakyat

Portalbangkabelitung.com- Kontingen Provinsi Jawa Barat berhasil menjadi juara umum Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua.

Menjadi juara umum PON XX Papua, kontingen Jawa Barat berhasil meraih 133 emas, 105 perak, dan 118 perunggu.

Kekuatan Jawa Barat yang luar biasa ini tak lepas dari kerja keras para atlet serta para pelatih.

Baca Juga: Kembali Akur, Dhena Devanka Unggah Video Jalan ke Mal Bareng Jonathan Frizzy dan Tiga Anaknya, Mau Rujuk?

Bukan itu saja, pembinaan yang dilakukan KONI dan Pemda provinsi baik di kabupaten maupun kota juga turut menunjang kemenangan Kontingen Jawa Barat.

Ridwan Kamil yang merupakan Gubernur Jawa Barat membagikan tips pembinaan atlet di wilayahnya.

Gubernur yang akrab disapa Kang Emil,  Jabar telah memiliki sistem pembinaan olahraga mulai dari dini seperti digelarnya Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda).

Baca Juga: Piala Thomas 2020: Indonesia Lolos ke Semifinal, Jonatan Christie Akui Sempat Tegang di Laga Perempat Final

Tingkatan kejuaraan tersebut dimulai dari tingkat kabupaten/kota sampai provinsi.

Halaman:

Editor: Muhammad Tahir

Sumber: Desk Jabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x