UPDATE: Cuaca Ekstrem Sebabkan Banjir hingga Tanah Longsor Jadi Dampak dari Fenomena La Nina di Indonesia

- 31 Oktober 2021, 08:00 WIB
Foto ilustrasi. La Nina artinya apa?
Foto ilustrasi. La Nina artinya apa? /PIXABAY/Michelee Raponi

Fenomena alam ini muncul karena adanya anomali pendinginan suhu muka laut di Samudera Pasifik bagian tengah yang telah melewati ambang batas La Nina.

Baca Juga: Zayn Malik Dilaporkan ke Polisi oleh Yolanda Hadid Usai Cekcok Dugaan Melakukan Kekerasan

Sehingga diharapkan masyarakat mulai siap siaga menghadapi dampak musim hujan yang muncul akhir hingga awal tahun.

Sekaligus mengantisipasi dampak dari fenomena La Nina berupa ancaman bencana hidrometeorologi.

Adapun seperti banjir, tanah longsor, hingga angin kencang berpotensi terjadi di sebagian wilayah Indonesia.

Baca Juga: Raffi Ahmad Resmi Tunjuk Kaesang Pangarep Jadi Komisaris Rans Entertainmet: Bismillah Mohon Doanya

Sebagaimana diketahui jika musim hujan merupakan siklus tahunan.

Dan pastinya akan terus menerus terjadi, lengkap dengan dampak yang perlu diantisipasi oleh orang-orang.

Peringatan yang dikeluarkan BMKG harus menjadi alarm bagi masyarakat agar selalu siap siaga.

Baca Juga: Tidak Ada Cuti Bersama, Pemerintah Hapus Libur Natal dan Tahun Baru Hindar Covid-19 Gelombang Tiga

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah