Rekomendasi Destinasi Wisata di Solok, Padang Terpopuler 2023 Unik Kekinian Cocok Untuk Liburan Rekreasi

23 Mei 2023, 10:13 WIB
Ilustrasi Rekomendasi Destinasi Wisata di Solok, Padang Terpopuler 2023 Unik Kekinian Cocok Untuk Liburan Rekreasi /Pixabay/Realyusra

Portalbangkabelitung.com- Berikut rekomendasi tempat destinasi wisata di wilayah Kabupaten Solok, Kota Padang, Provinsi Sumatera Barat yang paling populer 2023 unik, kekinian cocok untuk liburan.

Ada sejumlah tempat rekreasi liburan di Kota Solok, Padang yang populer cocok untuk dijadikan destinasi wisata.

Salah satu kota tujuan tempat destinasi wisata dan liburan di Padang yang menarik ada di Kabupaten Solok.

Ada banyak tempat indah untuk wisata di Solok, Padang yang cocok untuka dijadikan tujuan liburan.

Baca Juga: Wisata Tempat Liburan di Pasaman Padang Viral Populer Tahun 2023, Indah Cocok Untuk Weekend Dengan Keluarga

Wisatawan bisa menemukan destinasi liburan bersama keluarga, teman, dan kerabat di Solok, Padang.

Rekomendasi destinasi wisata di Kabupaten Solok, Kota Padang, Sumatera Barat

1. Danau Ateh Danau Bawah

Salah satu destinasi wisata yang unik di Solok, Padang, Provinsi Sumatera Barat yaitu Danau Ateh Danau Bawah.

Danau ini berada di bawah kawasan Danau Kembar Kabupaten Solok dan sering disebut Danau Kembar karena sebenarnya terdapat dua danau alami yang jaraknya hanya 300m².

Baca Juga: 4 Tempat Wisata di Pematang Siantar, Medan Paling Keren Terbaik 2023, Hits Instagramable Cocok Untuk Liburan

Destinasi wisata yang satu ini cocok bagi pengunjung yang mencari tempat wisata yang sepi dan ingin merasakan sangat dekat dengan alam.

2. Negeri Seribu Rumah Gadang

Pelancong yang ingin mengetahui kebudayaan Sumatera Barat bisa berkunjung ke tempat rekreasi Negeri Seribu Rumah Gadang.

Adapun lokasi Negeri Seribu Rumah Padang berada di Koto Baru, Kecamatan Sungai Pagu, Kabupaten Solok Selatan, Solok.

Baca Juga: Banyak Dicari 4 Wisata Kuliner Bangka Belitung Terpopuler 2023, Cocok Untuk Oleh Oleh Hingga Santap Keluarga

Sebagai informasi, Negeri Seribu Rumah Gadang adalah nama Pusat Kebudayaan Suku Minangkabau.

Wisata populer Solok tang satu ini berupa perkampungan rumah gadang tempat kehidupan masyarakat setempat yang harmonis.

3.  Puncak Gobah

Puncak Gobah kini menjadi tempat liburan yang cukup terkenal selama tahun 2023 ini karena banyak dikenal wisatawa.

Menampilkan pemandangan berupa panorama yang memukau, tak sedikit pelancong yang terpanah dengan keindahan Puncak Gobah.

Baca Juga: 3 Tempat Wisata di Bandung Paling Romantis, Liburan Bersama Pacar Hingga Istri Jadi Syahdu Banget

Bagi yang ingin liburan ke Puncak Gobah lokasinya ada di Singkarak, Kecamatan Koto Singkarak, Kabupaten Solok.

Pengunjung bisa menyewa glider untuk menikmati keindahan puncak Gobah, destinasi wisata di Solok ini cocok untuk liburan dan healing.

Demikianlah informasi daftar tempat wisata di Kabupaten Solok, Kota Padang, Sumatera Barat unik dan terpopuler tahun 2023. ***

Editor: Dea Megaputri

Tags

Terkini

Terpopuler