Lowongan Kerja, Posisi Desain Grafis di Perusahaan Kospin Sekartama Bulan Oktober 2020

11 Oktober 2020, 09:28 WIB
Ilustrasi lowongan kerja. /Freepik /PortalProbolinggo

Portalbangkabelitung.com- Sejak masa pandemi banyak pekerja yang dirumahkan hingga waktu yang tidak ditentukan.

Dengan begitu, para pekerja yang dirumahkan pun susah mencari lapangan pekerjaan di masa pemulihan ekonomi Indonesia.

Namun, setiap keinginan pasti ada jala, Kini ada perusahaan Kospin Sekartama, yang bergerak di sektor jasa perbankan dan keuanga.

Baca Juga: Jangan Salah Pilih dalam Investasi, Ini 4 Tips dan Trik Investasi di Masa Resesi Ekonomi

Yang beralamat di Nawangsari, Weleri, Kendal, Jawa Tengah membuka lowongan untuk mengisi posisoi Desain Grafis.

Sebagaimana artikel ini telah terbit di Portalprobolingo.com dengan judul “Lowongan Kerja Oktober 2020, Kospin Sekartama Buka Posisi Desain Grafis, Cek Syaratnya di Sini” yang tayak pada Minggu, 11 Oktober 2020.

Ini kreteria calon pekerja yang dibutuhkan sesuai di laman karir Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker).

Baca Juga: Tomas Gusman Ketuai Kadin Babel, Erzaldi Babel Minta Perekonomian Bisa Babel Pulih

berikut deskripsi pekerjaan dan persyaratan yang harus dipenuhi bagi calon pelamar.

Deskripsi Pekerjaan

  1. Mengoperasikan corel draw dan photoshop.
  2. Editing segala macam desain promosi.
  3. Pengambilan gambar dan video.
  4. Bidang pekerjaan desainer grafis komputer.
  5. Jenis pekerjaan full time.
  6. Rentang gaji antara Rp2.261.775 hingga Rp3.000.000.

Baca Juga: Kisah Panjang Phil Knight, Pendiri Nike yang Sukses Besar

Persyaratan Umum

  1. Terbuka bagi calon pelamar berjenis kelamin laki-laki dan perempuan.
  2. Pendidikan minimal sarjana (S-1).
  3. Terbuka untuk pelamar yang sudah dan belum menikah.
  4. Berusia 21 hingga 28 tahun.
  5. Memiliki minimal pengalaman 1 tahun di bidang yang sama.

Baca Juga: Kaya Tanpa Modal Layaknya Abdurrahman Bin Auf

Persyaratan Khusus

  1. Berpenampilan menarik, jujur, ramah, disiplin, dan energik.
  2. Mampu menjawab tantangan dan menemukan solusi.
  3. Keterampilan yang dibutuhkan: desain produk, editor, web desain.

Untuk proses pelamaran, silakan login pada laman karirhub.kemnaker.go.id. *** (Portalprobolingo/Haryo Pamungkas)

 

Editor: Muhammad Tahir

Sumber: Porta Probolingo

Tags

Terkini

Terpopuler