BI Terapkan DP 0% untuk Kredit Kendaraan Bermotor

- 19 Februari 2021, 13:37 WIB
Ilustrasi Mobil
Ilustrasi Mobil /Brian Albrektsen-Pixabay.com

Namun, untuk pembelian rumah tapak pertama dengan tipe 21, LTV tetap bisa 100 persen.

"BI juga menghapus ketentuan pencairan bertahap properti inden untuk mendorong pertumbuhan kredit di sektor properti," ujarnya.

Baca Juga: Hadir dengan Tampilan Baru Blackberry Siapa Rilis Tahun 2021, Sudah Menggunakan Jaringan 5G

Namun, bank harus tetap memerhatikan prinsip kehati-hatian dan manajemen risiko.

Keputusan ini diambil bersamaan dengan penurunan suku bunga acuan sebesar 25 basis poin menjadi 3,5 persen.

"Ini adalah langkah lanjutan mendorong momentum pemulihan ekonomi nasional," ucap Perry.

Baca Juga: Waspada Kejahatan Skimming! Berikut Cara Menghindarinya

 

Selain itu, BI juga akan menfasilitasi promosi perdagangan dan investasi pada sektor-sektor produktif seperti sektor pariwisata, serta melakukan sosialisasi penggunaan local currency settlement (LCS), baik di dalam maupun luar negeri.

BI juga mendukung pengembangan ekosistem ekonomi dan keuangan digital yang inklusif dan efisien khususnya UMKM untuk pemulihan ekonomi.

Halaman:

Editor: Abdul Fakih

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah