Jangan Sia-Siakan! Ajari Anak Anda 10 Hal Ini Saat Usia 10 Tahun, Agar Jadi Bekal Saat Dewasa Kelak

- 24 Maret 2021, 18:24 WIB
Membersihan rumah bisa dilatih sejak anak belia. /- Foto : Freepik/
Membersihan rumah bisa dilatih sejak anak belia. /- Foto : Freepik/ /

Portalbangkabelitung.com - Setiap orang tua pasti menginginkan yang terbaik untuk anaknya. Termasuk anak tumbuh menjadi pribadi yang mandiri dan tidak manja.

Tanpa disadari, anak-anak pun bertumbuh dengan cepat. Rasanya baru saja melahirkannya, tiba-tiba sudah beranjak dewasa.

Jangan pernah sia-siakan masa anak-anak. Karena pada masa inilah orangtua dapat menanamkan nilai-nilai positif.

Baca Juga: Ini 5 Manfaat Piknik Bersama Keluarga, Jangan di Rumah Saja

Sejak teknologi berkembang sangat cepat anak-anak menjadi cepat mengerti dan tumbuh lebih cepat daripada anak jaman dulu, yang belum mengenal teknologi.

Sehingga penting juga untuk orang tua memberikan pelajaran hidup yang baik, agar kelak menjadi bekal anak-anak mereka bisa hidup bermasyarakat.

Dikutip Portalbangkabelitung.com dari Portal Jogja ini 10 skill atau pelajaran hidup yang wajib Anda Ajarkan pada anak-anak ketika umur 10 tahun.

Baca Juga: Penggunaan Air Fryer Untuk Menggoreng, Benarkah Lebih Sehat atau Cuma Viral?

1. Cara Membersihkan

Mengajari anak-anak Anda keterampilan ini sejak dini akan membuat mereka terbiasa membersihkan lingkungan saat ia meninggalkan rumah.

Halaman:

Editor: Ryannico

Sumber: Portal Jogja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x