Tingkatkan Kualitas Wisata Bangka Belitung, Gubernur Babel Erzaldi Dukung Sertifikasi Halal Sektor Pariwisata

- 3 November 2021, 05:01 WIB
Gubernur Babel Erzaldi Rosman dukung upaya peningkatan kualitas sektor wisata Bangka Belitung.
Gubernur Babel Erzaldi Rosman dukung upaya peningkatan kualitas sektor wisata Bangka Belitung. /Diskominfo Babel

Portalbangkabelitung.com- Seperti diketahui Bangka Belitung kaya akan sektor pariwisata yang berbaur dengan kebudayaan yang juga melimpah.

Maka penting rasanya jaminan atas sebuah produk yang masuk kedalam sektor pariwisata dan tempat wisata di Bangka Belitung (Babel).

Gubernur Babel Erzaldi Rosman turut mendukung dan mendorong sertifikasi halal sektor pariwisata di Bangka Belitung.

Baca Juga: Suami Diam saat Bercinta Karena Tak Tertarik Lagi, Benarkah? Cek Alasan Suami Diam saat Hubungan Intim Pasutri

Pengembanga pariwisata di Bangka Belitung (Babel) terus diupayakan oleh berbagai pihak demi kemajuan.

Berbagai upaya untuk meningkatkan kualitas wisata di Bangka Belitung pun terus dilakukan.

Salah satunya melalui sosialisasi sertifikasi halal bagi pelaku wisata seperti hotel, restoran, dan katering.

Baca Juga: Hukum Tata Cara Berhubungan Intim Suami Istri, Simak Adab Hubungan Ranjang Bagi Pasutri Secara Islam!

Hal ini, menurut Gubernur Babel Erzaldi Rosman sangat penting untuk diterapkan, dan diikuti oleh seluruh pelaku usaha.

Dikarenakan sertifikasi halal bagi pelaku wisata ini untuk memastikan produk yang dihasilkan oleh seluruh hotel dan restoran, mendapat jaminan kehalalannya.

Halaman:

Editor: Suhargo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x