Beberapa Olahraga Yang Pas Untuk Kamu Saat Sedang Isolasi Mandiri

- 3 Juli 2021, 17:38 WIB
Beberapa Olahraga Yang Pas Untuk Kamu Saat Sedang Isolasi Mandiri
Beberapa Olahraga Yang Pas Untuk Kamu Saat Sedang Isolasi Mandiri /Pixabay.com/Jenia Nebolsina

Portalbangkabelitung.com-  Bagi anda pasien Covid-19 yang sedang isolasi maupun isolasi mandiri, olahraga mungkin adalah jalan yang baik untuk memulihkan kesehatan anda

Namun, perlu menjadi catatan, tidak semua pasien corona dianjurkan berolahraga.

mereka dengan gejala klinis tidak stabil, seperti tekanan darah, detak jantung, laju pernapasan, dan suhu tidak dalam batas normal tidak dianjurkan untuk berolahraga.

Baca Juga: Pandemi Tak Berkesudahan? Yuk Bantu Pemerintah Atasi Pandemi Covid-19 Dengan Cara Mudah Ini !!

Tetapi, bagi pasien yang tidak masuk dalam gejala berbahaya sangat disarankan untuk melakukan beberapa jenis olahraga pernapasan sebagai berikut :

1. Latihan Relaksasi

Ambil posisi tegak, kemudian tarik napas dalam-dalam dan lepaskan perlahan. Selanjutnya, coba bernapas dengan diafragma dan lakukan langkah seperti sebelumnya.

Baca Juga: Download Formasi CPNS dan PPPK 2021 Kementerian Komunikasi dan Informatika 'Kominfo', Beserta Syarat Daftar

Langkah berikutnya adalah menarik napas sambil menggerakkan bahu secara bertahap, yaitu tarik napas, putar bahu, dan buang perlahan.

2. Latihan Pengembangan Dada dengan

Halaman:

Editor: Ryannico

Sumber: klikdokter.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah