Terkenal Dengan Makanan Penutup Pisang Ijo, Berikut Resep Kuliner Khas Makassar Ini!

- 10 Maret 2021, 18:19 WIB
kue tradisional khas makassar pisang Ijo
kue tradisional khas makassar pisang Ijo /noviar editya

Baca Juga: Berfokus Pada Karakter Tony Chopper,Komik One price Siap Keluarkan chapter 1007, Berikut Sinopsisnya.
Bahan saos:

1000 cc ( 1 liter) santan dari satu buah kelapa ukuran sedang
200 gram gula pasir ( bisa ditambahkan jika suka manis)
5 sendok makan tepung maizena
1 sendok teh garam
Daun pandan secukupnya untuk pewangi
Cara membuat kulitnya :

Baca Juga: Memiliki Penggemar Paling Banyak Berikut 5 Rekomendasi Webtoon Dengan Genre Horor!

Tepung, santan, gula pasir dan minyak serta pewarna dicampur jadi satu. Diaduk sampai rata dan halus, kemudian diaron diatas api kecil sampai kental dan matang.

Angkat dari api, ambil sedikit untuk ditipiskan lalu pisang raja yang telah dikukus sampai matang dibungkus rapi, dibentuk menyerupai pisang aslinya. Kemudian dikukus sebentar ( 5 atau 10 menit) saja supaya bentuknya tidak berubah. Setelah diangkat dari kukusan dinginkan baru boleh disantap dengan saosnya.

Baca Juga: Megawati, Hasto Kristiyanto dan Djarot Saiful Hidayat Digugat Mantan Kader PDIP ke PN Jakpus

Cara membuat saosnya :

Santan, gula, garam, daun pandan potongan dicampur jadi satu dalam sebuah wadah. Masak diatas api sedang sampai mendidih sambil diaduk terus supaya tidak pecah. Tepung maizena diencerkan dengan santan secukupnya dari yang 1000cc kemudian dicampurkan ke santan yang telah mendidih sambil diaduk terus, bila sudah matang diangkat.

artikel ini telah terbit di media Selebritalk dengan judul Cara Membuat Makanan Tradisional Khas Makasar Pisang Ijo yang publis pada 10 Maret 2021.*** (Selebritalk /Noviar Editya )

Halaman:

Editor: Abdul Fakih

Sumber: SELEBRITALK


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah