Stop Parnoan Terhadap Jarum Suntik! Ternyata Pura-Pura Batuk Saat Disuntik Dapat Megurangi Rasa Sakit lho

- 2 Maret 2021, 12:44 WIB
Ilustrasi penyuntikan.*
Ilustrasi penyuntikan.* /Pixabay /Angelo Esslinger

Baca Juga: Ini 6 Aplikasi Streaming Musik Dengan Fitur Terbaik, Salah Satunya Miliki 43 Juta Lagu Dari Berbagai Negara

Peneliti Kanada menemukan teknik ini mengurangi rasa sakit gigi sebanyak 50 persen dibanding tanpa menggunakan es.

Alur saraf di daerah V tersebut menstimulasi daerah otak dan mencegah sinyal rasa sakit ke wajah dan tangan.

Kenaikan sementara tekanan di dada dan kanal spinal, menahan struktur pengatur rasa sakit di pusat tulang belakang.

Baca Juga: 21 Mobil Mendapatkan Insentif PPnBM dengan Syarat Tingkat Kandungan dalam Negeri Sebanyak 70 persen

  1. Garuk telinga jika tenggorokan gatal

Jika saraf dekat telinga distimulasi, bisa menciptakan reflek di tenggorokan yang mampu menghasilkan kejang otot.

Menurut Scott Schaffer, presiden dari pusat spesialis THT di New Jersey, kejang tersebut bisa menghilangkan rasa gatal di tenggorokan.

Baca Juga: Ingin Tinggi Badan Ideal? Yuk Simak 6 Cara Alami yang Ampuh Untuk Meningkatkan Tinggi Badan

  1. Tekan lidahagar hidung tidak mampet

Cara termudah, tercepat, termurah untuk melegakan hidungmu yang mampet adalah: tekan lidahmu ke bagian atap mulut.

Lalu tekan dengan satu jari tempat di antara alis. Ini bisa menyebabkan tulang vomer (tulang tipis yang memisahkan lubang hidung).

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: Zona Priangan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah