Ciri Menopause Pada Perempuan, Beserta Setiap Tahapan: Terbaru!

- 31 Mei 2021, 16:17 WIB
Ciri Menopause pada perempuan dan setiap tahapannya.
Ciri Menopause pada perempuan dan setiap tahapannya. /Karawangpost/koolshooters/pexels

Portalbangkabelitung.com- Menopause adalah siklus alamiah yang dilalui oleh setiap perempuan.

Ciri Menopause menandakan berakhirnya siklus menstruasi bulanan pada perempuan.
 
Salah satu ciri menopause pada perempuan yaitu mulai dari perubahan mood hingga penurunan produksi hormon.

Baca Juga: Tahap serta Karakteristik dan Keluhan Masa Menopause Pada Perempuan, Simak!

Berikut Ciri Menopause Pada Perempuan Beserta Tahapan :

1. Pengaruh pada sistem reproduksi

Sebelum memasuki menopause, ciri menopause pada perempuan adalah akan melewati tahapan perimenopause terlebih dahulu.

Pengaruh menopause dalam sistem reproduksi juga bisa terlihat dari gejala vagina kering dan menurunnya nafsu seksual.

Baca Juga: Ketahui Tentang Tahap dan Ciri Menopause Pada Perempuan

Kemudian tahapan menopause pada perempuan yaitu tubuh akan berhenti memproduksi sel telur untuk pembuahan secara sementara.

2. Perubahan produksi hormon dalam sistem endokrin

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x