Inilah Tiga Tokoh Pencetus Lahirnya Pancasila, Dasar Negara Republik Indonesia

- 1 Juni 2021, 19:06 WIB
Ilustrasi Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2021.
Ilustrasi Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2021. /@bpipri/Instagram

Portalbangkabelitung.com - Tepat 76 tahun lalu, Pancasila disahkan sebagai dasar negara Republik Indonesia. Hari ini 1 Juni 2021, masyarakat Indonesia memperingati hari bersejarah lahirnya Pancasila.

Namun, dibalik lahirnya Pancasila itu, tentu saja melibatkan beberapa tokoh untuk menyusun dasar negara Indonesia ini.

Terdapat tiga tokoh Nasional yang terlibat dalam perumusan Pancasila tersebut. Tiga tokoh itu merupakan anggota Badan Penyelidik Usaha-Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia (BPUPKI) yang menggagas isi dalam Pancasila.

Baca Juga: Lewat Lagu Dynamite BTS Jadi Boy Band Jadi Tercepat Raih 1,1 Miliar Penonton


Berikut tiga tokoh nasional pencetus Pancasila yang harus diketahui :

1. Muhammad Yamin (29 Mei 1945)

Muhammad Yamin (lahir di Talawi, Sawahlunto, Sumatra Barat, 24 Agustus 1903 – meninggal di Jakarta, 17 Oktober 1962 pada umur 59 tahun) adalah sastrawan, sejarawan, budayawan, politikus, dan ahli hukum yang telah dihormati sebagai pahlawan nasional Indonesia.

Ia juga merupakan salah satu perintis puisi modern Indonesia dan pelopor Sumpah Pemuda sekaligus "pencipta imaji keindonesiaan" yang mempengaruhi sejarah persatuan Indonesia.

Baca Juga: Viral! Pria Ini Memberi Mahar Pernikahan Berupa 'Basreng' Kepada Kekasihnya, Simak Selengkapnya!

Dalam pidatonya tentang dasar negara, Mohammad Yamin merumuskan 5 gagasan dasar negara, yaitu:

Halaman:

Editor: Ryannico


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x