Kembali Beredar Isu Soal Vaksin, Kementrian Kesehatan RI : Vaksinasi Bukan Penyebab Lonjakan Kasus

- 2 Agustus 2021, 13:33 WIB
Lindungi diri
Lindungi diri /Kementrian Kesehatan RI

Pada slide selanjutnya di storyboad, Maemun lansung menanyakan prihal vaksinasi yang mugkin dia terlupa.

“Mau ketemu Ita, ini sudah dua kali pendaftaran vaksin, kok namanya ngak ada, belum tau, lupa atau bagaimana ini” tanya Maemun

“Aduh bagaimana ya, masih takut sayanya. Katanya kasus covid melonjak gara-gara program vaksin” jawab Juwita

“kata siapa emang?” tanya Maemun kembali

“Itu di WAG” jawabnya

Baca Juga: Dinosaurus Besar Rawan Kepunahan Jauh Sebelum Asteroid, Studi Baru Berpendapat!

Lalu slide ketiga dan keempat Maemun menjelaskan isu covid yang melonjak gara-gara program vaksin itu hoax.

“Hoax itu! Lonjakan kasus terjadi karena tingginya mobilitas warga, disiplin prokes yang rendah, dan varian baru yang leih mudah menular. Penularan jadi masif deh” ujar Maemun

Datang anak juwita yang ikut menjelaskan,

“Sudah saya bilangin begitu, padahal saya sama bapak sudah vaksin

Halaman:

Editor: Ryannico

Sumber: Beragam Sumber Kementerian Kesehatan RI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah