Harga Emas Antam Turun Lagi, Berikut Daftar Harga Pada 30 Desember 2020

30 Desember 2020, 10:12 WIB
Ilustrasi harga emas hari ini Senin, 28 Desember 2020. /Pexels/Michael Steinberg.

 

Portalbangkabelitung.Com- Emas sangat populer untuk dijadikan salah satu instrumen investasi jangka panjang. Hal ini dikarenakan harga emas yang cenderung stabil dan sangat jarang mengalami penurunan harga secara drastis dan berkepanjangan karena emas biasanya tidak terpegaruh inflasi.

Salah satu tempat  investasi emas jangka panjang yaitu jual beli emas  PT Aneka Tambang Tbk (ANTAM)    

Harga emas antam dalam sepekan terakhir mengalami kenaikan yang begitu tinggi dan langsung turun secara drastis pada akhir-akhir ini.

Baca Juga: Setelah Sempat Naik, Harga Emas Antam Kembali Turun Rp 10.000 Per gram

Setelah kemarin sempat mengalami penurunan harga  sebanyak Rp 10.000 per gram, hari  ini harga emas antam turun kembali Rp 2.000 per gram

Harga emas yang dijual  oleh PT ANTAM  kembali  mengalami penurunan harga Rp. 2.000 per gram.  sehingga harga emas Antam  pada  rabu 30  Desember 2020, dipatok Rp 965.000 per gram.

Hal ini berimbas pula pada  harga emas antam untuk buyback juga  bergerak turun  pada posisi Rp 855.000 per gram. Harga buyback merupakan patokan  harga pembelian kembali PT Antam bila Anda menjual  kembali di harga Rp 855.000 per gram. Harga buyback ini turun Rp 1.000 per gram

Baca Juga: Iuran BPJS Kesehatan Naik per 1 Januari 2021, Berikut Tarif Terbaru: Ayo Simak!

Dikutib dari laman Harga-Emas.Org  Harga emas batangan antam hari ini yaitu :

  • Harga emas 0,5 gram: Rp 532.500

 

  • Harga emas 1 gram: Rp 965.000

 Baca Juga: BLT UMKM Diperpanjang Hingga 2021, Penerima Bisa Cek Online Pakai NIK KTP di eform.bri.co.id

  • Harga emas 2 gram : Rp 1.870.000

 

  • Harga emas 3 gram : Rp 2.780.001

 

  • Harga emas 5 gram: Rp 4.600.000

 Baca Juga: Begini Caranya, Bisa Dapat BPUM UMKM Rp2,4 Juta Walau NIK KTP Tidak Terdaftar di eform.bri.co.id

  • Harga emas 10 gram: Rp 9.145.000

 

  • Harga emas 25 gram: Rp 22.737.000

 

  • Harga emas 50 gram: Rp 45.395.000

 Baca Juga: Menjelang Tahun Baru 2021 Harga Emas Antam Terus mengalami kenaikan

  • Harga emas 100 gram: Rp 90.712.000

 

  • Harga emas 250 gram: Rp 226.515.000

 

  • Harga emas 500 gram: Rp 452.820.000

 Baca Juga: Iuran BPJS Kesehatan Naik per 1 Januari 2021, Berikut Tarif Terbaru: Ayo Simak!

  • Harga emas 1.000 gram: Rp 905.600.000

 Disclaimer: Harga dapat berubah sewaktu-waktu sesuai dengan kebijakan PT. Antam Tbk.***

Editor: Suhargo

Tags

Terkini

Terpopuler