Beralih Dari Fungsi Utamanya, Ternyata Pasta Gigi Juga Bisa Digunakan Sebagai Pembersih Tembok

- 4 Maret 2021, 11:07 WIB
lustrasi pasta gigi.
lustrasi pasta gigi. /Pixabay/ kalhh

Portal Bangka Belitung.com- Terkadang barang-barang yang kita miliki memiliki kegunaan lainnya selain dari fungsi utama barang tersebut.

Sebagai contoh yaitu pasta gigi, gak mungkin dong di rumah kalian gak ada pasta gigi?

Tahukah kamu kegunaan lain dari pasta gigi selain untuk membersihkan gigi? Ternyata pasta gigi juga berguna untuk keperluan sehari-hari loh salah satunya sebagai pembersih tembok.

Baca Juga: Jangan Asal Pilih, Ketahui Dulu Jenis Kulitmu! Inilah Rekomendasi 5 Pelembap Untuk Tipe Kulit Wajah Berminyak

Pasta gigi dapat membantu membersihkan tembok yang terkena coretan.

Jika kita sering melihat anak kecil mencoret-coret tembok, ambilah pasta gigi dan usapkan dibagian coretan kemudian bersihkan.

Selain itu, pasta gigi juga dapat membersihkan kutek dikuku. Biasanya kita menggunakan pembersih kutek, kali ini kita bisa mencoba menggunakan pasta gigi yang dicampur oleh air dan jus lemon untuk menghilangkan kutek.

Baca Juga: Segera Lakukan Ini Di rumah Jika Tubuhmu Merasa Pegal! 5 Teknik Olahraga Yoga yang Dapat Meregangkan Otot

Daripada menggunakan pembersih lantai untuk membersihkan kamar mandi. Kita dapat menggunakan pasta gigi untuk membersihkan bagian-bagian kamar mandi seperti salah satunya wastafel.

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: Jurnal Presesi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah