Hati-Hati! Batasi Penggunaan Ponsel Jika Tak Mau Terkena Bahaya Radiasinya

- 25 Maret 2021, 19:54 WIB
ilustrasi hp /Unsplash/
ilustrasi hp /Unsplash/ /ilustrasi hp /Unsplash//

Portalbangkabelitung.com- Tak dipungkiri, semenjak perkembangan teknologi semakin maju, kehidupan manusia pun jadi semakin mudah.

Salah satunya semenjak kehadiran handphone yang semakin memudahkan kita melakukan aktivitas sehari-hari.

Handphone pun kini telah menjelma mejadi ponsel pintar atau smartphone yang berteknologi canggih yang tak hanya digunakan untuk berkomunikasi dan hiburan, namun juga untuk bekerja.

Produsen smartphone kini berlomba-lomba mengeluarkan produk terbaiknya karena semakin tingginya permintaan akan ponsel pintar.

Baca Juga: Tak Kenal Usia, Ketahui Penyebab Nyeri Lutut yang Terjadi Pada Anak Muda dan Cara Mengatasinya

Namun, bahaya radiasi ponsel yang dapat menimbulkan risiko kesehatan. Ponsel memiliki peran multifungsi untuk memudahkan komunikasi dan pekerjaan. Namun di sisi lain, ada kekhawatiran tentang dampak radiasi ponsel terhadap kesehatan.

Radiasi gelombang radio yang diterima dan dipancarkan ponsel dapat merambat ke segala arah, termasuk tubuh.

Radiasi dari ponsel tidak sama dengan jenis radiasi lainnya, seperti rontgen pada rontgen dan CT scan yang tentunya berbahaya jika terlalu sering terpapar.

Baca Juga: Berikut 5 Fakta Kacang Almond yang Baik Untuk Menurunkan Berat Badan

Radiasi dari ponsel tidak diketahui efek kesehatannya yang pasti. Namun, ada beberapa kemungkinan efek radiasi ponsel pada tubuh. Radiasi tersebut bahkan bisa membuat isi kepala berkabut.

Halaman:

Editor: Ryannico

Sumber: Kabar Besuki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x