Sakit Asam Lambung atau Maag Kronis? Obati Dengan 4 Bahan Alami Ini

- 31 Maret 2021, 20:40 WIB
Berikut 4 obat herbal yang bermanfaat untuk atasi asam lambung naik dan maag kronis, salah satunya ubi jalar putih /Pixabay/Daniel Dan outsideclick/
Berikut 4 obat herbal yang bermanfaat untuk atasi asam lambung naik dan maag kronis, salah satunya ubi jalar putih /Pixabay/Daniel Dan outsideclick/ /

Portalbangkabelitung.com– Anda penderita asam lambung? Penyakit asam lambung juga dikenal dengan sakit maag.

Penyakit asam lambung ini merupakan nyeri yang terjadi pada lambung akibat beberapa kondisi.

Penyebabnya dapat karena berbagai hal, seperti luka pada lapisan dalam lambung, konsumsi makanan dan minuman yang dapat mengiritasi lambung, infeksi bakteri, stres, atau efek samping penggunaan obat-obatan.

Kebanyakan orang akan mengonsumsi obat untuk mengurangi rasa nyeri pada lambung. Namun, penggunaan obat-obatan dalam jangka panjang akan berdampak buruk pada organ ginjal.

Baca Juga: Hati-Hati, Diet Tanpa Mengonsumsi Karbohidrat Berbahaya Bagi Kesehatan, Simak Penjelasannya

Mengonsumsi obat herbal ini dapat menjadi alternatif atasi asam lambung naik dan maag kronis selain obat-obatan.

Apabila penyakit maag dan lambung terjadi secara terus-menerus dan tidak segera diatasi, maka bisa merusak dinding lambung dan memicu timbulnya berbagai penyakit berbahaya.

Meski begitu, ada beberapa obat herbal yang memiliki manfaat untuk atasi asam lambung naik dan maag kronis.

Bahkan beberapa obat herbal ini juga dapat mengurangi risiko serangan penyakit berbahaya akibat dinding lambung yang terluka berkepanjangan.

Baca Juga: Ternyata Ini Penyebab Nyamuk Suka Hinggap di Badan Anda, Mungkin Anda Sedang Hamil

Halaman:

Editor: Ryannico

Sumber: Ringtimes Banyuwangi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x